Gaya Hidup

5 Rekomendasi Film Zombie Terbaik untuk Ditonton, Seru dan Menegangkan

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
5 Rekomendasi Film Zombie Terbaik untuk Ditonton, Seru dan Menegangkan
5 Rekomendasi Film Zombie Terbaik untuk Ditonton, Seru dan Menegangkan

HARIANE - Terdapat banyak rekomendasi film zombie terbaik yang cocok ditonton untuk mengisi waktu luang.

Daftar film zombie berikut ini mampu menarik perhatian penonton karena memberikan cerita yang seru dan menegangkan.

Umumnya, daftar film zombie terbaik dapat dengan mudah ditemukan di platform streaming Netflix dengan berbagai judul film.

Berikut rekomendasi film zombie terbaik yang tayang di Netflix.

BACA JUGA :
5 Judul Film Baru Tayang Januari 2023 di Netflix, Ada Lockwood & Co hingga Kimetsu No Yaiba

1.Train to Busan

Rekomendasi film Zombie terbaik, Train to Busan. (Foto:Twitter/@SarjanaHurahura)

Train to Busan merupakan film zombie Korea. Film ini disutradarai oleh Yeon Sang Ho sekaligus sebagai penulis naskah, ditemani oleh Park Joo Suk yang berhasil memecahkan rekor sebagai film pertama yang bisa mencapai 10 juta penonton di Korea Selatan di tahun 2016.

Train To Busan bercerita tentang perjalanan seorang ayah bernama Seok Woo (Goo Yoo) dan anaknya Soo An (Su-an Kim) yang akan menuju Busan. Namun, tiba-tiba ada serangan zombie di kereta yang ditumpangi, sehingga mereka harus menyelamatkan diri.

2. Resident Evil

Rekomendasi film Zombie terbaik, Resident Evil. (Foto:Twitter/@pl_evil)

Resident Evil juga menjadi film zombie terbaik yang fenomenal. FIlm ini sudah di rilis dalam beberapa sekuel dan tetap sukses ditonton oleh para penontonya.

Resident Evil bercerita tentang seseorang bernama Alice yang menghadapi zombie untuk bertahan hidup dan melindungi orang lain. Virus T hasil produksi Umbrella Corps menjadi penyebab berubahnya manusia dan hewan menjadi zombie.

3. Army of the Dead

Rekomendasi film Zombie terbaik, Army of the Dead.(Foto:Twitter/@GhostAssassin02)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB