Gaya Hidup , Wisata

5 Rekomendasi Waterpark di Bandung, Cocok Dikunjungi Saat Akhir Pekan Nanti

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Rekomendasi waterpark di Bandung
Rekomendasi waterpark di Bandung yang dapat dinikmati bersama keluarga di akhir pekan ini. (Foto: Instagram/karangsetrawaterland)

HARIANE - Berikut ini rekomendasi waterpark di Bandung yang bisa dikunjungi oleh keluarga saat akhir pekan nanti untuk berlibur bersama.

Bandung merupakan salah satu kota dengan memiliki destinasi wisata yang cukup melimpah baik itu wisata alam, air hingga kuliner.

Suasananya yang sejuk membuat Bandung selalu dipadati oleh warga Ibu Kota Jakarta dan sekitarnya di hari weekend.

Bagi yang yang ingin bermain air di Bandung, simak sejumlah rekomendasi waterpark di bawah ini yang bisa dikunjungi bersama keluarga atau teman.

Rekomendasi Waterpark di Bandung

1. Wahoo Water World

Rekomendasi waterpark di Bandung
Wisata air Wahoo Water World di Bandung Barat. (Foto: Instagram/wahoowaterworld)

Salah satu wisata air terbaru di Bandung adalah Wahoo Water World yang baru saja dibuka pada bulan Maret 2023 lalu.

Meskipun baru, namun wisata air ini sudah terkenal hingga viral di sosial media khususnya Tik Tok, karena Wahoo merupakan wahana terbesar di Bandung dengan sejumlah wahana permainan yang melimpah.

Fasilitas yang dimiliki wisata air ini cukup memadai mulai dari mushola, toilet, kamar bilas dan ganti, loket, ban, wahana permainan anak, wahana dan perosotan untuk dewasa, beragam jenis kolam dan lain sebagainya.

Berikut informasi selengkapnya:

Lokasi: Jl. Pancatengah Parahyangan St No.1, Jayamekar, Kota Baru Parahyangan 40553 Bandung

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Jumat, 03 Mei 2024 22:45 WIB
Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Jumat, 03 Mei 2024 22:08 WIB
Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:43 WIB
Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Jumat, 03 Mei 2024 21:19 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:15 WIB
Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Jumat, 03 Mei 2024 20:27 WIB
Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Jumat, 03 Mei 2024 20:11 WIB
Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Jumat, 03 Mei 2024 20:07 WIB
Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Jumat, 03 Mei 2024 19:58 WIB
Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Jumat, 03 Mei 2024 19:22 WIB