Tips mengatasi laptop lemot dengan mudah dan sederhana tanpa ribet yang bisa dilakukan sendiri di rumah. (Ilustrasi: Freepik/Racool_studio)
4. Ketika sudah melakukan ketiga hal di atas namun tidak kunjung berhasil dan laptop masih lemot, maka lakukan upgrade storage laptop menggunakan SSD.
SSD yang dipilih dapat menggunakan jenis SATA ataupun M.2 NVMe menyesuaikan laptop yang dimiliki. Lakukan upgrade ke tempat service laptop yang dapat dipercaya.
5. Jika setelah menambah SSD laptop tetap lemot, maka sebaiknya ganti laptop dengan versi terbaru karena kemungkinan laptop sebelumnya ini sudah tidak support di tahun sekarang.
Demikian informasi terkait beberapa tips mengatasi laptop lemot tanpa harus ke tempat service dan dapat dilakukan sendiri dengan mudah.****