Gaya Hidup
6 Tips Mencegah Kebakaran Akibat Korsleting Listrik, Simak Hal-hal yang Jadi Penyebabnya
Tim Red 3
Terdapat sejumlah tips mencegah kebakaran akibat korsleting listrik. (Ilustrasi: Pixabay/Jarmoluk)
1. Tida mengubah kondisi alat kWh (MCB) sendiri.
2. Gunakan jasa instalasi listrik yang memiliki sertifikasi sebagai bukti bahwa instalasi listrik yang terpasang sesuai dengan ketetapan standar layak operasi. 3. Periksa instalasi arus listrik selama lima tahun sekali. Bila sudah tidak layak, maka harus segera diganti. 4. Jangan menumpuk steker atau colokan secara berlebihan. 5. Jangan biarkan peralatan elektronik menancap pada stop kontak dalam waktu yang lama. 6. Jauhkan peralatan listrik dari benda yang mudah terbakar seperti gas, plastik, atau kertas.Itulah sejumlah tips mencegah kebakaran akibat korsleting listrik yang bisa dilakukan aga terhindar dari insiden ini. ****
Temukan artikel lainnya di Harianejogja.com