Gaya Hidup

7 Tips Puasa untuk Penderita Asam Lambung Agar Tetap Aman dan Nyaman

profile picture Hanna
Hanna
Tips puasa untuk penderita asam lambung
Tips puasa untuk penderita asam lambung. (Foto: unsplash/umar ben)

HARIANE - Tips puasa untuk penderita asam lambung selama bulan Ramadhan ini menjadi informasi yang sangat penting untuk diperhatikan.

Di mana terdapat berbagai upaya yang dapat dilakukan oleh penderita penyakit ini agar ibadah puasa bisa tetap berjalan dengan aman dan nyaman.

Lantas apa saja tips yang bisa diterapkan oleh para penderita asam lambung dalam menjalankan ibadah puasa? 

7 Tips Puasa untuk Penderita Asam Lambung 

1. Teratur dalam Melaksanakan Sahur dan Berbuka  

Selama bulan Ramadhan ini para penderita penyakit asam lambung dapat mulai membiasakan diri dengan waktu sahur dan berbuka yang teratur.

Hal tersebut jika dibiasakan dapat membantu dalam memperbaiki siklus kerja pada sistem pencernaan karena memiliki waktu yang teratur untuk kapan waktu bekerja dan mengistirahatkan organ pencernaan. 

2. Mengkonsumsi Obat Maag 

Dalam melaksanakan ibadah puasa, penderita penyakit lambung disarankan untuk tetap mengkonsumsi obat maag dengan berkonsultasi terlebih dahulu kepada dokter agar dapat menunjang kegiatan ibadah secara maksimal.

3. Menghindari Konsumsi Makanan Berlemak 

Makanan berlemak seperti gajih, jeroan, gorengan, coklat, dan santan sebaiknya dihindari untuk dikonsumsi oleh penderita asam lambung.

Sebab makanan berlemak perlu dicerna lebih lama sehingga dapat memberikan beban kerja lebih besar pada lambung dan mengakibatkan produksi asam lambung meningkat.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Berpidato di World Water Forum 2024, Elon Musk Sebut Alien Akan Beri Nama ...

Berpidato di World Water Forum 2024, Elon Musk Sebut Alien Akan Beri Nama ...

Senin, 20 Mei 2024 09:44 WIB
Bermakna Filosofis, Eksistensi Gapura Lar Badak yang Kian Terpinggirkan

Bermakna Filosofis, Eksistensi Gapura Lar Badak yang Kian Terpinggirkan

Senin, 20 Mei 2024 09:39 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 20 Mei 2024, Cek Lokasi Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 20 Mei 2024, Cek Lokasi Terdampak

Senin, 20 Mei 2024 09:35 WIB
Gus Nahdhy Dikabarkan Maju di Pilkada Sleman, Begini Kata Sekjen Samawi

Gus Nahdhy Dikabarkan Maju di Pilkada Sleman, Begini Kata Sekjen Samawi

Senin, 20 Mei 2024 09:34 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 20 Mei 2024, Berlangsung hingga Sore

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 20 Mei 2024, Berlangsung hingga Sore

Senin, 20 Mei 2024 09:28 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 20 Mei 2024 08:31 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 20 Mei 2024 08:31 WIB
Ramalan Zodiak Selasa 21 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarus, ...

Ramalan Zodiak Selasa 21 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarus, ...

Senin, 20 Mei 2024 07:09 WIB
Jamaah Haji Berangkat ke Makkah, Ini yang Harus Dilakukan sebelum Miqat di Bir ...

Jamaah Haji Berangkat ke Makkah, Ini yang Harus Dilakukan sebelum Miqat di Bir ...

Senin, 20 Mei 2024 07:05 WIB
Update Info Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, ini Rutenya Sebelum Insiden

Update Info Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, ini Rutenya Sebelum Insiden

Senin, 20 Mei 2024 06:30 WIB