Gaya Hidup , Wisata

8 Aturan Menonton Grebeg Syawal 2023 Kraton Jogja, Salah Satunya Dilarang Operasikan Drone

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
8 aturan menonton Grebeg Syawal 2023 Kraton Jogja.
8 aturan menonton Grebeg Syawal 2023 Kraton Jogja, salah satunya dilarang terbangkan drone. (Ilustrasi: Pexels/Harry Cunningham)

HARIANE - Aturan menonton Grebeg Syawal 2023 Kraton Jogja menjadi sesuatu yang harus dipatuhi oleh masyarakat yang antusias untuk mengikuti atau menyaksikan gelaran tersebut.

Grebeg Syawal atau Garebeg Sawal merupakan acara tahunan Kraton Yogyakarta untuk memperingati Hari Raya Idul Fitri.

Prosesi-prosesi yang dilaksanakan dalam gelaran ini di Keraton Yogyakarta merupakan sesuatu yang sakral dan krusial sehingga patut dihormati. Oleh karena itu, pihak Keraton menetapkan aturan-aturan tertentu.

Berikut merupakan beberapa aturan menonton Grebeg Syawal 2023 Kraton Jogja bagi masyarakat umum.

8 Aturan Menonton Grebeg Syawal 2023 Kraton Jogja

Grebeg Syawal atau Garebeg Sawal merupakan agenda tahunan Keraton yang dilaksanakan setiap usai Idul Fitri atau pada 1 Syawal.

Sebagaimana dilansir dari unggahan Instagram @kratonjogja, Grebeg Syawal tahun ini kembali digelar secara terbuka untuk umum usai 3 tahun sebelumnya hanya digelar terbatas karena adanya pandemi Covid-19.

Gelaran ini dapat menjadi pembawa berkah bagi warga sebab gunungan yang diarak nantinya akan didoakan dan dibagikan kepada masyarakat.

Oleh karena itu, untuk menghormati prosesi dan demi kelancaran gelaran Grebeg Syawal 2023 Kraton Jogja pada 22 April nanti, ada aturan-aturan yang harus dipatuhi oleh masyarakat yang hendak menyaksikan atau mengikuti agenda ini yakni sebagai berikut.

1. Masyarakat dapat Memilih 3 Lokasi untuk Menonton Secara Langsung

Masyarakat dapat memilih di antara 3 lokasi yang diperbolehkan untuk menyaksikan Grebeg Syawal secara langsung yakni di Kagungan Dalem Masjid Gedhe Keraton Yogyakarta, Komplek Kepatihan, dan Pura Pakualaman.

2. Dilarang Merayah atau Meraih Gunungan Sebelum atau Saat Doa Dipanjatkan

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025