Berita , Teknologi

8 Cara Mengatasi Kecanduan Gadget (Dopamine Detox), Kontrol Penggunaan Digital Untuk Hindari Dampak Negatif

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Cara Mengatasi Kecanduan Gadget
Cara mengatasi kecanduan gadget. (Foto:twitter/Raiser_Design)

Notifikasi akan menciptakan rasa mendesak dan dapat sangat mengganggu. Oleh karena itu lakukan penyesuaian notifikasi mana yang penting dan yang tidak penting.

Penyesuaian notifikasi akan sangat membantu pengguna mengurangi pemberitahuan pada gadget sehingga bisa lebih fokus untuk aktivitas-aktivitas yang bermanfaat.

2. Menjadwalkan Penggunaan Gadget

Membiasakan diri untuk menggunakan gadget sesuai waktu yang telah ditentukan akan sangat membantu pengguna mengurangi rasa kecanduan gadget.

Membuat jadwal penggunaan gadget atau bisa menggunakan aplikasi pihak ketiga untuk memblokir notifikasi pada gadget dalam jangka waktu tertentu sesuai jadwal yang ditentukan sehingga selama jangka waktu tersebut tidak ada notifikasi pada gadget.

Dengan demikian pengguna dapat melakukan aktivitas lain selama masa pemblokiran notifikasi tersebut.

3. Kembangkan Kebiasaan Sehat

Cara mengatasi kecanduan gadget salah satunya dengan mengembangkan kebiasaan sehat penggunaan gadget yakni dengan menyeimbangkan penggunaan gadget dan kehidupan di luar gadget.

Hal tersebut dapat membantu pengguna mendapatkan kembali waktu di luar aktivitas gadget, mengurangi waktu layar, atau mengelola kecanduan gadget.

Dengan demikian dapat mengembangkan kebiasaan sehat penggunaan gadget dan membantu pengguna membuat perubahan gaya hidup yang positif.

4. Rancang Waktu dan Area Bebas Teknologi

Salah satu alasan utama pengguna begitu terikat dengan perangkat teknologi seperti ponsel adalah karena membawanya ke mana-mana.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 22 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 22 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 22 Mei 2024 07:44 WIB
Ramalan Zodiak Kamis 23 Mei 2024 Khusus untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Kamis 23 Mei 2024 Khusus untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Rabu, 22 Mei 2024 07:31 WIB
Jemaah Haji Dapat Smart Card di Makkah, Apa Saja Fungsinya?

Jemaah Haji Dapat Smart Card di Makkah, Apa Saja Fungsinya?

Rabu, 22 Mei 2024 06:16 WIB
Jadwal SIM Keliling Kota Cirebon Mei 2024, Cek Lokasi Setiap Harinya

Jadwal SIM Keliling Kota Cirebon Mei 2024, Cek Lokasi Setiap Harinya

Rabu, 22 Mei 2024 03:10 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 22 Mei 2024, Berlangsung 5 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 22 Mei 2024, Berlangsung 5 Jam

Rabu, 22 Mei 2024 02:09 WIB
Meski Sudah 39 Tahun, Cristiano Ronaldo Masih Dipercaya Masuk Skuad Timnas Portugal untuk ...

Meski Sudah 39 Tahun, Cristiano Ronaldo Masih Dipercaya Masuk Skuad Timnas Portugal untuk ...

Rabu, 22 Mei 2024 01:32 WIB
Belal Muhammad Bisa Gagalkan Ambisi Islam Makhachev Jadi "Double Champ"

Belal Muhammad Bisa Gagalkan Ambisi Islam Makhachev Jadi "Double Champ"

Rabu, 22 Mei 2024 01:09 WIB
Perempuan Muda Jadi Korban Perampasan di JJLS Bantul, Pelaku Sempat Todongkan Benda Diduga ...

Perempuan Muda Jadi Korban Perampasan di JJLS Bantul, Pelaku Sempat Todongkan Benda Diduga ...

Selasa, 21 Mei 2024 23:01 WIB
Masa Tunggu Haji di Gunungkidul Capai 34 Tahun

Masa Tunggu Haji di Gunungkidul Capai 34 Tahun

Selasa, 21 Mei 2024 22:49 WIB
Tercebur Saat Bantu Teman Hanyut, Pemuda Asal Bantul Hilang di Sungai Progo

Tercebur Saat Bantu Teman Hanyut, Pemuda Asal Bantul Hilang di Sungai Progo

Selasa, 21 Mei 2024 22:38 WIB