Artikel

8 Rekomendasi Hadiah Hari Ibu Paling Berkesan dan Unik, Bisa Buat Sendiri!

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
8 Rekomendasi Hadiah Hari Ibu Paling Berkesan dan Unik, Bisa Buat Sendiri!
Rekomendasi hadiah hari ibu paling unik dan berkesan. (Ilustrasi: Freepik/tirachardz)
HARIANE - Berikut rekomendasi hadiah hari ibu yang paling berkesan dan unik untuk 22 Desember mendatang.
Rekomendasi hadiah hari ibu sekaligus sebagai penghargaan karena telah mengurus anak-anaknya dengan sepenuh hati.
Rekomendasi hadiah hari ibu berikut dapat didapatkan dengan mudah platform belanja online atau toko-toko terdekat.

Rekomendasi Hadiah Hari Ibu Paling Berkesan

BACA JUGA : 6 Rekomendasi Film Buat Nonton Bareng Tahun Baru 2023 Terbaik, Lengkap Berbagai Genre

1. Bantal Pijat Untuk Leher dan Punggung

Terkadang ibu menjadi seseorang yang paling sibuk di rumah hingga mengalami kelelahan.
Dengan memberikan bantal pijat leher dan punggung akan membuat seorang ibu terkesan karena dapat membantu meringankan rasa lelah setelah beraktivitas seharian.

2. Pakaian yang Nyaman

Memberi ibu pakaian yang nyaman tentu akan membuatnya terkesan, pakaian yang nyaman digunakan dirumah seperti daster bisa saja membuat ibu merasa terkesan.
Selain pakaian yang nyaman untuk beraktivitas, memberikan pakaian hangat saat musim hujan juga tak kalah berkesan.

3. Album Foto

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB