Berita

9 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan Online, Mudah dan Bisa dari Rumah

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
9 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan Online, Mudah dan Bisa dari Rumah
9 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan Online, Mudah dan Bisa dari Rumah
HARIANE – Cara bayar iuran BPJS kesehatan online bisa dilakukan dari handphone sehingga lebih praktis dan mudah.
Cara bayar iuran BPJS Kesehatan online untuk peserta mandiri juga bisa dilakukan dengan berbagai metode.
Cara bayar iuran BPJS Kesehatan online bisa dilakukan melalui aplikasi JKN Mobile, mobile banking atau m-banking, ATM bank, dompet digital, hingga e-commerce.
Perlu diingat, iuran BPJS Kesehatan harus dibayar paling lambat tanggal 10 setiap bulannya.
BACA JUGA : BPJS Luncurkan Program Jaminan Kehilangan Pekerjaan, Begini Cara Klaimnya
Jika telat membayar iuran BPJS Kesehatan satu minggu dari tanggal jatuh tempo, maka status kepesertaan akan dinonaktifkan.
Saat status kepesertaan non aktif, maka peserta tidak bisa menggunakan layanan BPJS Kesehatan di fasilitas kesehatan, seperti puskesmas, klinik, sampai rumah sakit.
Selain perlu bayar iuran BPJS Kesehatan tepat waktu, peserta juga harus membayar iuran sesuai tagihan.
Besaran tagihan sesuai jenis kelas dan jumlah peserta dalam satu kartu keluarga (KK).
Lalu, bagaimana cara bayar iuran BPJS Kesehatan online? Simak penjelasannya berikut ini.

Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan Online Menggunakan Mobile JKN

Cara bayar iuran BPJS Kesehatan online
Cara bayar iuran BPJS Kesehatan online menggunakan Mobile JKN. (Foto: play.google.com)
Download aplikasi Mobile JKN di App Store atau Google Play Store
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB