Gaya Hidup , Pilihan Editor

Aespa Tampil di Coachella 23 April, Eksklusif Bawakan Lagu Unreleased?

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Aespa Tampil di Coachella 23 April, Eksklusif Bawakan Lagu Unreleased?
Aespa Tampil di Coachella 23 April, Eksklusif Bawakan Lagu Unreleased?
Saya sangat ingin menonton pertunjukan The Weeknd! Saya tidak tahu apakah kita akan punya waktu untuk pergi dan menonton, tetapi menjadi penggemar berat The Weeknd, pasti akan menyenangkan untuk melihatnya tampil,” ucap Giselle.
Saya adalah penggemar lama Harry Styles, jadi saya sangat menantikan penampilannya di Coachella,” ucap Winter.
Saya sangat menyukai musik The Weeknd, Rich Brian, dan Doja Cat, jadi saya menantikan penampilan mereka! Jika saya memiliki kesempatan untuk bertemu mereka secara langsung, saya akan senang untuk melakukan percakapan mendalam tentang musik,” Ucap Ningning.
Aespa Tampil di Coachella
Aespa tampil di Coachella dengan gaya rambut barunya. (Foto: Instagram/aespa_archives)
Aespa sendiri telah berangkat ke Amerika Serikat pada 20 April dari Bandara Internasional Incheon, Seoul. Mereka tampil dengan gaya rambut barunya. Mulai dari giselle yang tampil dengan dark brown, karina dengan purple, ningning dengan blondenya, dan winter yang tampil dengan rambut panjang tanpa poni.
BACA JUGA : Link Streaming Coachella 2022 Gratis, Ada Niki Zefanya dan Rich Brian yang Taklukkan California
Nantinya saat Aespa tampil di Coachella akan disiarkan secara langsung di saluran YouTube Coachella siang hari pada 24 April (waktu Korea). ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Heboh Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Begini Penjelasan Kementerian Kesehatan

Heboh Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Begini Penjelasan Kementerian Kesehatan

Senin, 06 Mei 2024 22:31 WIB
Sampaikan Permintaan Maaf, Dosen UPN Jogja Akui Lecehkan Mahasiswi

Sampaikan Permintaan Maaf, Dosen UPN Jogja Akui Lecehkan Mahasiswi

Senin, 06 Mei 2024 22:06 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 7 Mei 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 7 Mei 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Senin, 06 Mei 2024 21:35 WIB
Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 6-11

Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 6-11

Senin, 06 Mei 2024 20:55 WIB
Demam Berdarah di Gunungkidul Tembus 600 Kasus, 2 Anak Meninggal Dunia

Demam Berdarah di Gunungkidul Tembus 600 Kasus, 2 Anak Meninggal Dunia

Senin, 06 Mei 2024 20:44 WIB
Hari Kelulusan, Polisi Pantau Konvoi Pelajar di Pantai Nglolang Gunungkidul

Hari Kelulusan, Polisi Pantau Konvoi Pelajar di Pantai Nglolang Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 19:26 WIB
Peringati HUT ke-108 Kabupaten Sleman, Dinas Pariwisata Akan Luncurkan Buku dan Perangko

Peringati HUT ke-108 Kabupaten Sleman, Dinas Pariwisata Akan Luncurkan Buku dan Perangko

Senin, 06 Mei 2024 19:22 WIB
Sampah dari Sleman Dibuang Ke Gunungkidul Ternyata untuk Reklamasi Tambang Ilegal

Sampah dari Sleman Dibuang Ke Gunungkidul Ternyata untuk Reklamasi Tambang Ilegal

Senin, 06 Mei 2024 18:21 WIB
Pemkot Yogyakarta Hapuskan Denda dan Beri Pengurangan Pokok Tunggakan PBB Guna Meningkatkan PAD

Pemkot Yogyakarta Hapuskan Denda dan Beri Pengurangan Pokok Tunggakan PBB Guna Meningkatkan PAD

Senin, 06 Mei 2024 18:09 WIB
Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 17:05 WIB