Berita , Gaya Hidup

Ahn Hyo Seop Asia Tour 2023, Bakal Mampir ke Negara-negara ini Mulai Juli

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Ahn Hyo Seop Asia Tour 2023
Ahn Hyo Seop Asia Tour 2023 bakal mampir di 6 negara berikut. (Foto: Instagram/ imhyoseop)

HARIANE - Diketahui Ahn Hyo Seop Asia Tour 2023 sudah diumumkan akan dilaksanakan mulai Juli.

Pada tur Asia Ahn Hyo Seop 2023, ada beberapa kota di berbagai negara yang dikunjungi olehnya.

Dari kelima kota yang dikunjungi oleh tur Asia Ahn Hyo Seop 2023 ini, dua di antaranya ada di Asia Tenggara.

Ketahui lebih lanjut mengenai informasi tersebut di bawah ini.

Profil Ahn Hyo Seop

Ahn Hyo Seop Asia Tour 2023
Sebelum tahu informasi Ahn Hyo Seop Asia Tour 2023,
cek profilnya dahulu. (Foto: Instagram/ imhyoseop)

Dihimpun dari laman resmi The Present Company, Ahn Hyo Seop adalah aktor kelahiran 17 April 1995.

Aktor yang lancar menggunakan bahasa Korea dan Inggris ini tinggi badannya mencapai 188 cm.

Debut akting pertama Ahn Hyo Seop adalah pada drama bergenre Fantasy, Romance, dan History yang berjudul Splash Splash Love pada 2015 lalu.

Beberapa judul drama yang pernah dibintanginya yaitu Entertainer, Thirty But Seventeen, Abyss, Dr. Romantic Season 2 dan 3, Lovers of the Red Sky, Business Proposal, dan lain-lain.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB