Berita , Jabodetabek

Kembali Terjadi Aksi Pencurian Motor di Bekasi Hari ini, Pelaku Gagal Diduga karena Kunci T Patah

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Aksi pencurian motor di Bekasi gagal dilakukan
Aksi pencurian motor di Bekasi gagal dilakukan karena kunci T patah. (Ilustrasi: Freepik/freepik)

Setelah memastikan kondisi aman, pelaku pun langsung melancarkan aksinya dengan mengotak atik kontak motor tersebut menggunakan kunci T.

Selang beberapa detik kemudian pelaku ternyata tak berhasil mendapatkan motor tersebut karena kunci T yang digunakannya patah.

Kedua pelaku di motor akhirnya memutar balikan arah dan pelaku berjaket merah segera berlari kepada dua temannya.

Pelaku bejaket merah langsung menaiki motor dan kabur tanpa berhasil mendapatkan motor curiannya itu.

Beruntungnya motor tersebut tidak berhasil dibawa kabur oleh pelaku. Pada rekaman CCTV tersebut, terpampang jelas wajah dari pelaku yang menggunakan jaket merah dan celana jeans sehingga memudahkan pihak berwajib untuk menangkap pelaku.

Terdapat seorang netizen yang mengaku seorang pengajar di Bimba di lokasi kejadian.

"Salah Min, yang betul jam 12.40, kebetulan saya guru di Bimba itu. Dan kenapa gagal karena kunci T nya patah. Remember buat temen-temen semua ya," tulis akun @luwwjvd di kolom komentar.

"Banyak amat maling motor/begal motor di Bekasi," ucap akun @leo_17032019.

Demikian informasi terkait aksi pencurian motor di Bekasi gagal dilakukan karena kunci T yang digunakan patah.****

Baca artikel menarik lainnya di Harianesemarang.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Festival Kuliner Mataram 2025 di Pantai Baru Bantul, Ada Pertunjukan Seni hingga Kuliner ...

Festival Kuliner Mataram 2025 di Pantai Baru Bantul, Ada Pertunjukan Seni hingga Kuliner ...

Senin, 21 Juli 2025
Peluncuran Koperasi Desa Merah Putih, Sri Sultan: Penguatan Ekonomi Berbasis Potensi Lokal

Peluncuran Koperasi Desa Merah Putih, Sri Sultan: Penguatan Ekonomi Berbasis Potensi Lokal

Senin, 21 Juli 2025
Kecelakaan di Sanden Bantul, Toyota Avanza Tabrak Motor Parkir di Pinggir Jalan, Satu ...

Kecelakaan di Sanden Bantul, Toyota Avanza Tabrak Motor Parkir di Pinggir Jalan, Satu ...

Senin, 21 Juli 2025
Kecelakaan di Sanden Bantul Hari ini, Mobil Seruduk Motor Sampai Tercebur Sungai

Kecelakaan di Sanden Bantul Hari ini, Mobil Seruduk Motor Sampai Tercebur Sungai

Senin, 21 Juli 2025
‎Ribuan Kendaraan Ditilang Selama Sepekan Operasi Patuh Progo di Bantul, Berkendara Dibawah Umur ...

‎Ribuan Kendaraan Ditilang Selama Sepekan Operasi Patuh Progo di Bantul, Berkendara Dibawah Umur ...

Senin, 21 Juli 2025
4 Jenazah Anak Korban Kebakaran di Bukit Duri Tebet Diserahkan ke Keluarga Hari ...

4 Jenazah Anak Korban Kebakaran di Bukit Duri Tebet Diserahkan ke Keluarga Hari ...

Senin, 21 Juli 2025
Temuan Beras Oplosan di Gunungkidul, Ini yang Dilakukan Dinas Perdagangan

Temuan Beras Oplosan di Gunungkidul, Ini yang Dilakukan Dinas Perdagangan

Senin, 21 Juli 2025
Kebakaran Rumah di Tambora Jakarta Barat Hari ini, 27 Unit Damkar Dikerahkan

Kebakaran Rumah di Tambora Jakarta Barat Hari ini, 27 Unit Damkar Dikerahkan

Senin, 21 Juli 2025
‎Ada Ganjar Pranowo, Ratusan Pelari Meriahkan Fun Run 8K di Jogja

‎Ada Ganjar Pranowo, Ratusan Pelari Meriahkan Fun Run 8K di Jogja

Senin, 21 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 Juli 2025, Naik atau Turun?

Senin, 21 Juli 2025