Berita

Beredar Video Pria di Bogor Hidup Lagi Usai Dinyatakan Meninggal Dunia, Begini Penjelasan Keluarga

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Beredar Video Pria di Bogor Hidup Lagi Usai Dinyatakan Meninggal Dunia, Begini Penjelasan Keluarga
Beredar Video Pria di Bogor Hidup Lagi Usai Dinyatakan Meninggal Dunia, Begini Penjelasan Keluarga
HARIANE – Telah beredar di media sosial sebuah video pria di Bogor hidup lagi usai dinyatakan meninggal dunia.
Berita mengenai pria di Bogor hidup lagi usai dinyatakan meninggal dunia tersebut menggegerkan masyarakat.
Apalagi didalam video yang diunggah akun Instagram @andreli_48, pria di Bogor hidup lagi usai dinyatakan meninggal dunia tersebut bahkan sudah dimasukkan ke dalam peti mati.
Namun begitu peti mati dibuka, tubuh pria berinisial US (40) tersebut justru kembali bergerak dan membuat beberapa orang yang menyaksikan hal tersebut kaget.
BACA JUGA :
Kecelakaan di Gresik Hari Ini 14 November 2022, Korban Mahasiswi Tewas Terlindas Truk Saat Hendak Menyalip

Penjelasan Pihak Keluarga Pria di Bogor Hidup Lagi Usai Meninggal Dunia

Usai video seorang pria di Bogor hidup lagi usai dinyatakan meninggal dunia ramai diperbincangkan di media sosial, akhirnya pihak keluarga pun angkat bicara.
Dilansir dari akun Instagram @bogor24update kakak dari US, pria yang kembali hidup usai dinyatakan meninggal dunia menyampaikan beberapa fakta terkait kejadian tersebut.
Menurut pihak keluarga, kabar kematian US pertama kali diketahui dari sang istri. Dia juga menyatakan kalau penyebab kematian sang adik adalah karena sakit.
Awalnya, US dinyatakan meninggal dunia saat masih di Semarang. Usai dinyatakan meninggal dunia, akhirnya US dibawa ke Bogor dalam keadaan sudah terbaring di dalam peti mati.
Saat peti itu datang kita buka, dan ternyata masih ada tanda-tanda kehidupan,” ujar pihak keluarga.
Pihak keluarga juga menyatakan kalau mereka juga sudah menyiapkan prosesi pemakaman untuk US.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Penutupan Jalan di Semarang 4 Mei 2024, Ada Kegiatan Semarang Night Carnival

Penutupan Jalan di Semarang 4 Mei 2024, Ada Kegiatan Semarang Night Carnival

Sabtu, 04 Mei 2024 16:04 WIB
Prediksi Laga Aura vs ONIC MPL ID S13, Pembalasan Dendam Sang Juara Bertahan ...

Prediksi Laga Aura vs ONIC MPL ID S13, Pembalasan Dendam Sang Juara Bertahan ...

Sabtu, 04 Mei 2024 14:39 WIB
Seorang Remaja Tenggelam di Sungai Kota Rindau Sigi Saat Mandi, Korban Hilang dan ...

Seorang Remaja Tenggelam di Sungai Kota Rindau Sigi Saat Mandi, Korban Hilang dan ...

Sabtu, 04 Mei 2024 14:36 WIB
Daftar Event Jakarta Minggu Ini 4-5 Mei 2024, Nikmati Keseruannya Dari yang Gratis ...

Daftar Event Jakarta Minggu Ini 4-5 Mei 2024, Nikmati Keseruannya Dari yang Gratis ...

Sabtu, 04 Mei 2024 14:24 WIB
Hore! Ganjil Genap Ditiadakan Selama Libur Kenaikan Yesus Kristus

Hore! Ganjil Genap Ditiadakan Selama Libur Kenaikan Yesus Kristus

Sabtu, 04 Mei 2024 14:23 WIB
Dikenal Ekstrem, Tanjakan Clongop Gunungkidul Bakal Dinormalisasi

Dikenal Ekstrem, Tanjakan Clongop Gunungkidul Bakal Dinormalisasi

Sabtu, 04 Mei 2024 14:01 WIB
Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Status Taruna Pelaku Dicopot

Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Status Taruna Pelaku Dicopot

Sabtu, 04 Mei 2024 12:18 WIB
Jadwal SIM Keliling Karawang Mei 2024, Hadir 6 Hari Tiap Minggu

Jadwal SIM Keliling Karawang Mei 2024, Hadir 6 Hari Tiap Minggu

Sabtu, 04 Mei 2024 12:02 WIB
Jadwal SIM Keliling Lebak Mei 2024, Hadir di 4 Lokasi

Jadwal SIM Keliling Lebak Mei 2024, Hadir di 4 Lokasi

Sabtu, 04 Mei 2024 11:44 WIB
Jadwal KRL Bogor Depok 4-8 Mei 2024, Beroperasi dari Pagi-Malam

Jadwal KRL Bogor Depok 4-8 Mei 2024, Beroperasi dari Pagi-Malam

Sabtu, 04 Mei 2024 11:31 WIB