Gaya Hidup , Kesehatan

Bisakah Asam Lambung Naik Menyebabkan Komplikasi? Kenali Gejalanya Sebelum Jadi Kanker

profile picture Admin
Admin
Bisakah Asam Lambung Naik Menyebabkan Komplikasi? Kenali Gejalanya Sebelum Jadi Kanker
Bisakah Asam Lambung Naik Menyebabkan Komplikasi? Kenali Gejalanya Sebelum Jadi Kanker
HARIANE – Asam lambung naik atau acid reflux adalah kondisi ketika cairan yang ada di dalam perut naik melalui esofagus, tabung yang menghubungkan antara mulut dengan perut alias kerongkongan.
Asam lambung naik adalah hal yang wajar dan sangat umum terjadi pada setiap orang. Tetapi, patut diwaspadai jika frekuensi naiknya asam lambung jadi lebih sering, bisa jadi gejala GERD (gastroesophageal reflux disease).
GERD atau penyakit asam lambung naik adalah penyakit yang cukup banyak dialami oleh masyarakat Indonesia. Secara umum penyakit ini tidak menimbulkan ancaman bagi keselamatan pengidapnya, tetapi jika tidak diatasi dengan benar, cairan asam yang naik ke esofagus bisa beresiko menjadi komplikasi dan membahayakan.
Selain frekuensi asam lambung naik yang menjadi lebih sering dari biasanya, ada gejala-gejala GERD lain yang patut untuk diwaspadai. Mengetahui gejala GERD bisa membantu penderita untuk segara mencari solusi yang tepat termasuk tahu kapan harus ke dokter.
BACA JUGA : 7 Mitos Kesehatan Seksual Tentang Penularan Penyakit Kelamin Hingga Penggunaan Kondom

Gejala Asam Lambung Naik atau GERD

Dilansir dari situs healthline, sesekali asam lambung merangkak naik melalui esofagus dan menimbulkan rasa asam di mulut adalah hal yang masih wajar dan aman. Tetapi jika mengalami hal ini sampai dua kali seminggu atau bahkan lebih maka bisa jadi mengidap GERD.

Ada gejala-gejala GERD selain naiknya asam lambung, yaitu:

1. Bau napas tidak sedap
2. Dada terasa sakit atau nyeri
3. Batuk
4. Kesulitan untuk menelan
5. Heartburn (sensasi panas di dada karena asam lambung yang naik)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Paola Egonu Pimpin Italia Tumbangkan Amerika Serikat 3-0 di Perempat Final VNL 2025

Paola Egonu Pimpin Italia Tumbangkan Amerika Serikat 3-0 di Perempat Final VNL 2025

Kamis, 24 Juli 2025
Ada Pembangunan Drainase, Warga Solo Hindari Ruas Jalan Mojo Karangasem hingga Agustus 2025

Ada Pembangunan Drainase, Warga Solo Hindari Ruas Jalan Mojo Karangasem hingga Agustus 2025

Rabu, 23 Juli 2025
PMI Kulon Progo Jadi Korban Penelepon Misterius yang Tagih Pinjol

PMI Kulon Progo Jadi Korban Penelepon Misterius yang Tagih Pinjol

Rabu, 23 Juli 2025
Polres Kulon Progo berhasil Ungkap Identitas Mayat di Glagah

Polres Kulon Progo berhasil Ungkap Identitas Mayat di Glagah

Rabu, 23 Juli 2025
Terjadi 2 Kecelakaan Maut di Semarang Hari Ini, Pengendara Motor Tewas Tertimpa Truk

Terjadi 2 Kecelakaan Maut di Semarang Hari Ini, Pengendara Motor Tewas Tertimpa Truk

Rabu, 23 Juli 2025
‎Komnas HAM Temui Keluarga Diplomat Kemlu di Bantul, Ini yang Dicari

‎Komnas HAM Temui Keluarga Diplomat Kemlu di Bantul, Ini yang Dicari

Rabu, 23 Juli 2025
Prediksi Italia vs USA di Perempat Final VNL 2025: Italia Unggul Statistik dan ...

Prediksi Italia vs USA di Perempat Final VNL 2025: Italia Unggul Statistik dan ...

Rabu, 23 Juli 2025
Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Rabu, 23 Juli 2025
Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Rabu, 23 Juli 2025
Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Rabu, 23 Juli 2025