Berita , Nasional
BMKG Rilis Wilayah Berpotensi Banjir Rob Januari 2023, Berikut Daftar Lokasi dan Tanggalnya
Zanida Zulfana Kusnasari
BMKG Rilis Wilayah Berpotensi Banjir Rob Januari 2023, Berikut Daftar Lokasi dan Tanggalnya
18. Pesisir Maluku Utara (Pesisir utara Kep. Halmahera) pada 7-9 Januari 2023
19. Pesisir Maluku (Pulau Buru, Kota Ambon dan Kepulauan Lease, Seram bagian Timur, Kota Tual, Kepulauan Aru, Kepulauan Tanimbar, Seram bagian Barat dan Pulau Banda) pada 1-10 Januari 2023
20. Pesisir Papua Selatan (Merauke) pada 1-7 Januari 2023
BACA JUGA : Banjir Semarang Surut Setelah Sempat Lumpuhkan Perjalanan Kereta Api, KAI: Sudah Normal!Masyarakat diimbau selalu waspada untuk mengantisipasi dampak dari banjir rob Januari 2023 dan terus memantau informasi terbaru melalui laman resmi BMKG.****