Berita , Kesehatan

Bocah Dicakar Monyet di Depok Mendapat 10 Jahitan di Dahi, Benarkah Bisa Kena Rabies?

profile picture Rizki Muhammad Iqbal
Rizki Muhammad Iqbal
Bocah Dicakar Monyet di Depok Mendapat 10 Jahitan di Dahi, Benarkah Bisa Kena Rabies?
Ilustrasi bocah dicakar monyet di Depok hingga mendapatkan 10 jahitan di dahinya. (Ilustrasi: Pixabay/Myriams-Fotos)

HARIANE - Viral sebuah video di mana seorang bocah dicakar monyet di Depok dan mendapatkan 10 jahitan di dahinya.

Dugaan peristiwa ini tepatnya terjadi di Cipayung Jaya, Depok, Jawa Barat yang menimpa seorang anak laki-laki tak diketahui usianya. 

Dalam video yang beredar terlihat seorang anak menangis dengan narasi akibat dicakar oleh seekor monyet yang terlihat berada di atas atap sebuah rumah. 

Netizen yang melihat unggahan itu pun mengomentari agar si anak segera dibawa ke fasilitas kesehatan untuk mendapatkan suntikan rabies. Benarkan cakaran monyet bisa menularkan rabies? 

Video yang menginformasikan kejadian ini dikabarkan oleh Instagram Info Depok. Dalam video yang diunggah, terlihat seorang bocah yang sedang menangis.

Bocah dicakar monyet di Depok ini mengeluh sakit di bagian mukanya.

Berdasarkan unggahan tersebut, tim Damkar Depok sudah dipanggil untuk mengamankan monyet yang diduga mencakar wajah si anak agar tidak membahayakan yang lain. 

Netizen Imbau Bocah Dicakar Monyet di Depok untuk Segera Suntik Rabies

Bocah Dicakar Monyet di Depok Mendapat 10 Jahitan di Dahi, Benarkah Bisa Kena Rabies?
Monyet yang mencakar muka bocah tersebut terlihat sedang berada di atap rumah warga. (Foto: Instagram/Info Depok)

Kabarnya bocah yang dicakar monyet pada bagian mukanya ini sudah dibawa ke Rumah Sakit Citama dan mendapatkan 10 jahitan di dahinya.

Tags
Depok rabies
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025