Berita

Bukan Koboi Jalanan, Kisah Sopir Taksi Tua yang Tabrak Mobil di Tol Priok ini Justru Bikin Haru

profile picture Tim Red 1
Tim Red 1
sopir taksi tua yang tabrak mobil di Tol Priok
Begini kisah sopir taksi tua yang tabrak mobil di Tol Priok. (Foto: Tangkap Layar Tiktok/johnsonpasaribu67)

HARIANE - Kisah sopir taksi tua yang tabrak mobil di Tol Priok ini tak seperti dari cerita koboi jalanan yang viral. 

Tak ada pukul-pukulan, bentak-bentakan, apalagi senjata api untuk mengancam. 

Sopir taksi tua yang tabrak mobil di Tol Priok ini justru langsung mengakui kesalahannya dan bersedia tanggungjawab karena kelalaiannya. 

Melihat sikap patriot sopir lanjut usia yang berbicara terbata-bata itu, korban kemudian melakukan tindakan sesuai harapan netizen. 

Cerita sopir taksi tua yang tabrak mobil di Tol Priok ini bermula ketika lalulintas padat dan cuaca gerimis pada 5 Mei 2023 lalu. 

Melalui akun Tiktok johnsonpasaribu67 cerita ini diunggah dengan menampilkan rekaman dashcam mobilnya. 

Dalam keterangan video itu tertulis kejadian pada pukul 20.03 WIB, dimana mobil warna hitam yang dikendarainya melaju dengan wiper kaca depan yang terus bergerak. 

Mobil berjalan dalam padatnya arus lalulintas diantara truk-truk peti kemas. 

Tiba-tiba dari arah belakang, menyalip sebuah taksi warna putih dengan nomor polisi plat kuning B 1172 TTE. 

Insiden sopir taksi tua yang tabrak mobil di Tol Priok. (Foto: Tangkap Layar Tiktok/johnsonpasaribu67) 

Taksi itu menyalip dari sisi kiri, dengan jarak yang cukup rapat dan terus melaju  menyerong ke kanan. 

Alhasil kedua kendaraan itu berbenturan, bagian kanan taksi itu membentur mobil bagian depan kiri hingga keduanya berhenti. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB