Gaya Hidup , Kesehatan

Cara Memakai Sunscreen yang Benar, Agar Kulit Terlindung dari Bahaya Sinar Matahari

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Cara Memakai Sunscreen yang Benar, Agar Kulit Terlindung dari Bahaya Sinar Matahari
Cara Memakai Sunscreen yang Benar, Agar Kulit Terlindung dari Bahaya Sinar Matahari
Seberapa banyak krim tabir surya yang harus dioleskan ke tubuh? Orang dewasa membutuhkan setidaknya dua sendok makan krim sunscreen untuk melindungi seluruh kulit tubuh.

Lindungi Seluruh Bagian Tubuh

Cara memakai sunscreen yang benar selanjutnya adalah dengan melindungi seluruh bagian tubuh.
Pasalnya tak sedikit orang yang mengoleskan krim sunscreen hanya di bagian tertentu saja seperti tangan dan kaki.
Padahal bagian-bagian tubuh seperti punggung, telinga, hingga belakang lutut juga tak boleh dilewatkan.
BACA JUGA : 5 Cara Menghilangkan Jerawat dalam Seminggu, Nomor 4 Sering Tak Dihiraukan

Tunggu Beberapa Menit

Setelah selesai mengaplikasikan sunscreen ke kulit, hindari langsung beraktivitas di luar ruangan yang terpapar sinar matahari.
Pasalnya tabir surya membutuhkan waktu setidaknya 10 hingga 15 menit untuk menyerap ke dalam kulit.
Namun untuk hasil yang lebih maksimal, oleskan sunscreen 30 menit sebelum terpapar sinar matahari.

Lakukan Reapply

Hal tak kalah penting untuk dilakukan adalah melakukan reapply sunscreen setiap 2 jam sekali.
Namun jika Anda berada di luar ruangan yang terpapar sinar matahari selama 30 menit, Anda dapat melakukan reapply lebih sering.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 Lengkap : Uang Pisces Kembali, Aquarius Perlu ...

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 Lengkap : Uang Pisces Kembali, Aquarius Perlu ...

Jumat, 17 Mei 2024 09:53 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jumat, 17 Mei 2024 08:43 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jumat, 17 Mei 2024 08:42 WIB
Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 17 Mei 2024 08:38 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Jumat, 17 Mei 2024 08:09 WIB
Jelang Hari Raya Idul Adha, Pakar Peternakan UGM Berikan Tips Memilih Hewan Kurban

Jelang Hari Raya Idul Adha, Pakar Peternakan UGM Berikan Tips Memilih Hewan Kurban

Jumat, 17 Mei 2024 05:24 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 17-18 Mei 2024, Ada Perubahan Jam Berangkat

Jadwal KRL Bogor Manggarai 17-18 Mei 2024, Ada Perubahan Jam Berangkat

Jumat, 17 Mei 2024 03:25 WIB
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 17-21 Mei 2024, Cek Jam Berangkat ...

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 17-21 Mei 2024, Cek Jam Berangkat ...

Jumat, 17 Mei 2024 00:21 WIB
Usai Sita 7 Mobil Mewah, Kejagung Buru Jet Pribadi Harvey Moeis

Usai Sita 7 Mobil Mewah, Kejagung Buru Jet Pribadi Harvey Moeis

Kamis, 16 Mei 2024 21:16 WIB
Pameran The LoksTop 3 Tawarkan Produk Jumputan Hingga Kerajinan Karya 32 UMKM Kota ...

Pameran The LoksTop 3 Tawarkan Produk Jumputan Hingga Kerajinan Karya 32 UMKM Kota ...

Kamis, 16 Mei 2024 21:14 WIB