Gaya Hidup , Kesehatan
6 Cara Mengatasi Malas Kerja, Jangan Sampai Terlena Libur Panjang
Terapi alam juga menjadi salah satu cara mengatasi malas kerja selepas libur panjang.
Terapi alam ini bisa dilakukan di berbagai tempa, mulai dari pantai, sawah, bahkan taman kota.
e) Olahraga dan tidur cukup
Kembali ke gaya hidup sehat menjadi kunci menaikkan semangat untuk kembali bekerja. Ini juga termasuk olahraga dan tidur yang cukup.
Kebutuhan olahraga dan tidur bagi tiap individu akan berbeda. Sesuaikan kebutuhan tersebut dengan porsi yang memang diperlukan.
f) Hindari pemicu stres dan ungkapkan perasaan
Terakhir yaitu dengan menghindari stres. Jauhi hal-hal yang dapat membuat minder atau khawatir.
Misalnya, tidak perlu membayangkan bagaimana beratnya bekerja. Bayangkan hal-hal baik tentang bekerja.
Apabila masih banyak hal yang dirasa mengganggu, ungkapkan secara langsung. Ungkapan tersebut dapat berbentu tulisan, diskusi atau berbincang dengan orang lain, melukis, dan masih banyak cara lainnya.
Demikian beberapa cara mengatasi malas kerja selepas libur panjang. Terapkan dan bangun kembali semangat bekerja.***
Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com