Ekbis

Cara Menghitung THR 2023 Mudah untuk Aparatur Negara, Pensiunan, dan Pekerja Non PNS

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Menghitung THR 2023
Simak cara menghitung THR 2023 bagi aparatur negara, pensiunan, dan Non PNS ini. (Foto: Freepik/ jcomp)

6. Pensiunan dan Penerima Pensiun

Selain yang tergolong ke dalam kriteria tersebut, akun Instagram resmi Kemnaker RI (Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia) memberitahukan pekerja atau buruh swasta juga bisa menerima THR keagamaan asal memenuhi persyaratan berikut.

1. Pekerja atau buruh PKWT (Perjanjian Kerja Waktu Tertentu) atau PKWTT (Perjanjian Kerja Waktu Tidak Tertentu) yang masa kerjanya sudah satu bulan secara terus menerus atau lebih.

2. Pekerja atau buruh PKWTT yang dirumahkan oleh pengusaha 30 hari sebelum hari raya keagamaan.

3. Pekerja atau buruh yang dipindahkan ke perusahaan lain dengan masa kerja yang berlanjut dan belum mendapat THR dari perusahaan lama. 

Cara Menghitung THR 2023

Cara Menghitung THR 2023
Cara menghitung THR 2023 untuk aparatur negara, pensiunan,
dan Non PNS ternyata begini. (Foto: Instagram/ kodamxiii)

Cara menghitung THR untuk aparatur negara dan pensiunan ini sama seperti penghitungan THR ke-13.

Besarannya yaitu 50% tunjangan kerja yang meliputi gaji atau pensiun pokok dan tunjangan yang melekat pada gaji atau pensiun pokok.

Sedangkan menurut Kemnaker RI, untuk pekerja atau buruh yang masa kerjanya 12 bulan secara terus menerus atau lebih dihitung seperti berikut.

THR = Masa kerja/ 12 X upah satu bulan

Upah satu bulan yang dimaksud adalah upah rata-rata 12 bulan sebelum hari raya keagamaan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tanah Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Belum Ditemukan

Tanah Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Belum Ditemukan

Sabtu, 27 April 2024 21:14 WIB
Update Kasus Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel : Jasad belum Diotopsi ...

Update Kasus Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel : Jasad belum Diotopsi ...

Sabtu, 27 April 2024 21:11 WIB
Skor Imbang RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Masuki Game Penentuan

Skor Imbang RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Masuki Game Penentuan

Sabtu, 27 April 2024 21:07 WIB
Hasil Pertandingan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13, Maniac dari Dee ...

Hasil Pertandingan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13, Maniac dari Dee ...

Sabtu, 27 April 2024 20:26 WIB
Cocok untuk Bernostalgia, Festival Klangenan Bantul Digelar 30 April hingga 4 Mei 2024

Cocok untuk Bernostalgia, Festival Klangenan Bantul Digelar 30 April hingga 4 Mei 2024

Sabtu, 27 April 2024 19:09 WIB
Bencana Longsor di Padalarang KBB, Seorang Kakek Tertimbun dan Belum Ditemukan

Bencana Longsor di Padalarang KBB, Seorang Kakek Tertimbun dan Belum Ditemukan

Sabtu, 27 April 2024 18:04 WIB
Kekalahan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Membawa Mereka ke Dasar ...

Kekalahan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Membawa Mereka ke Dasar ...

Sabtu, 27 April 2024 17:45 WIB
Seorang Pria Tenggelam di Sungai BKT Semarang, 2 Hari Pencarian Belum Membuahkan Hasil

Seorang Pria Tenggelam di Sungai BKT Semarang, 2 Hari Pencarian Belum Membuahkan Hasil

Sabtu, 27 April 2024 17:16 WIB
Mudahkan Perjalanan dan Menghemat Waktu, GoTo Kembangkan Fitur GoTransit

Mudahkan Perjalanan dan Menghemat Waktu, GoTo Kembangkan Fitur GoTransit

Sabtu, 27 April 2024 16:58 WIB
Keadaan Kembali Seimbang, Pertandingan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Memasuki ...

Keadaan Kembali Seimbang, Pertandingan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Memasuki ...

Sabtu, 27 April 2024 16:45 WIB