Berita

Catat! Inilah Daftar Tarif Tol Trans Jawa Selama Arus Mudik Lebaran 2024

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
tarif tol Trans Jawa selama arus mudik
Inilah rincian tarif tol Trans Jawa selama arus mudik Lebaran 2024 untuk Kendaraan Golongan I. (Unsplash/Abdul Ridwan)

HARIANE – PT Jasa Marga (Persero) Tbk merilis tarif tol Trans Jawa selama arus mudik lebaran 2024 khusus untuk kendaraan golongan I.

Berbagai persiapan pun mulai dilakukan oleh warga yang akan mudik lebaran 1445 H/2024 M, salah satunya yaitu dengan menyiapkan dana khusus untuk mengisi e-toll.

Dengan mengetahui berapa tarif tol trans jawa terbaru, maka perjalanan akan lebih mudah dan nyaman tanpa khawatir kekurangan saldo e-toll.

Rincian Tarif Tol Trans Jawa Selama Arus Mudik Lebaran 2024

Seperti yang telah diberitakan sebelumnya, pemerintah memprediksi puncak arus mudik lebaran jatuh pada 5 – 7 April 2024. Sementara puncak arus balik diperkirakan terjadi pada 14 – 15 April 2024.

Berikut ini adalah rincian tarif tol Trans Jawa selama arus mudik lebaran 2024 untuk Kendaraan Golongan 1 yang dirilis oleh akun Instagram @official.jasamarga :

1.       Ruas Tol Jakarta – Tangerang : Rp 8.000

2.       Ruas Tol Tangerang – Merak : Rp 53.500

3.       Ruas Tol Jakarta Outer Ring Road : Rp 17.000

4.       Ruas Tol Jakarta – Cikampek : Rp 27.000

5.       Ruas Tol Cikopo – Palimanan : Rp 119.000

6.       Ruas Tol Palimanan – Kanci : Rp 13.500

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ditinggal Hajatan, 2 Rumah di Gunungkidul Ludes Terbakar

Ditinggal Hajatan, 2 Rumah di Gunungkidul Ludes Terbakar

Kamis, 02 Mei 2024 17:30 WIB
KPU Kota Yogyakarta: Belum Ada Pendaftar Calon Walikota Melalui Jalur Independen Hingga Saat ...

KPU Kota Yogyakarta: Belum Ada Pendaftar Calon Walikota Melalui Jalur Independen Hingga Saat ...

Kamis, 02 Mei 2024 17:21 WIB
Syarat Maju Pilkada Gunungkidul Jalur Independen, Bacabup Wajib Kantongi 45 Ribu KTP

Syarat Maju Pilkada Gunungkidul Jalur Independen, Bacabup Wajib Kantongi 45 Ribu KTP

Kamis, 02 Mei 2024 17:17 WIB
Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir Soroti Tantangan Besar Pendidikan Nasional Indonesia

Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir Soroti Tantangan Besar Pendidikan Nasional Indonesia

Kamis, 02 Mei 2024 16:14 WIB
Malam Ini! Polres Bantul Gelar Nobar Piala Asia 2024 Timnas Indonesia U-23 Vs ...

Malam Ini! Polres Bantul Gelar Nobar Piala Asia 2024 Timnas Indonesia U-23 Vs ...

Kamis, 02 Mei 2024 15:52 WIB
Kereta Tabrak Truk di Beji Pasuruan, Begini Kronologi Selengkapnya

Kereta Tabrak Truk di Beji Pasuruan, Begini Kronologi Selengkapnya

Kamis, 02 Mei 2024 15:45 WIB
Peringati Hari Pendidikan Nasional, Disdikpora Bantul:Tingkat Partisipasi Sekolah di Bantul Capai 100 Persen

Peringati Hari Pendidikan Nasional, Disdikpora Bantul:Tingkat Partisipasi Sekolah di Bantul Capai 100 Persen

Kamis, 02 Mei 2024 15:42 WIB
Sebut Daya Beli Masyarakat Rendah, Pelaku Wisata Jogja Minta Pemerintah Tak Naikkan Tarif ...

Sebut Daya Beli Masyarakat Rendah, Pelaku Wisata Jogja Minta Pemerintah Tak Naikkan Tarif ...

Kamis, 02 Mei 2024 14:35 WIB
Seorang Perempuan Nekat Lompat dari Jembatan Jombor Sleman, Korban Dibawa ke RS Sardjito

Seorang Perempuan Nekat Lompat dari Jembatan Jombor Sleman, Korban Dibawa ke RS Sardjito

Kamis, 02 Mei 2024 12:50 WIB
6 Pemain Diaspora di Timnas U-16 Asuhan Nova Ariyanto, Salah Satunya Anak Darius ...

6 Pemain Diaspora di Timnas U-16 Asuhan Nova Ariyanto, Salah Satunya Anak Darius ...

Kamis, 02 Mei 2024 12:49 WIB