Berita , Wisata

Daftar Event di Banyuwangi September 2023 Lengkap, Ada Art Week hingga Gandrung Sewu

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Daftar Event di Banyuwangi September 2023 Lengkap, Ada Art Week hingga Gandrung Sewu
Daftar event Banyuwangi September 2023 yang akan menampilkan event-event yang spektakuler dan menarik. (Foto: Instagram/banyuwangi_hits)

HARIANE - Daftar event Banyuwangi September 2023 telah dirilis oleh Pemerintah Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur  yang nantinya akan menghadirkan sejumlah acara pariwisata yang menarik.

Sejumlah event di Banyuwangi yang akan digelar terdiri dari acara lokal dari Kabupaten Banyuwangi tersebut yang tak kalah menarik dengan event lainnya.

Simak di bawah ini jadwal dari setiap acara di Kabupaten Banyuwangi yang tentunya sayang untuk dilewatkan.

Daftar Event Banyuwangi September 2023, Catat Tanggalnya

Melalui akun Instagram @banyuwangi_hits dibocorkan sejumlah event-event keren yang akan diselenggarakan selama September 2023.

Event yang akan digelar mulai dari Art Week hingga Gandrung Sewu. Inilah jadwal event di Banyuwangi September 2023, jangan sampai terlewatkan:

1. Art Week

Tanggal: 1-3 September 2023

Lokasi: Gesibu Blambangan

Bintang tamu: Wandra dan Suci Tacik

2. Fishing Festival

Tanggal: 2-3 September 2023

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025
Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Selasa, 25 Maret 2025
H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

Selasa, 25 Maret 2025
Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Selasa, 25 Maret 2025
Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Selasa, 25 Maret 2025