D.I Yogyakarta
Daftar Event Jogja 14 Juli 2023, Ada Pertandingan Badminton hingga Pameran
Fatimah Nuraini
Daftar event Jogja 14 Juli 2023 yang dapat dikunjungi oleh warga Yogyakarta dan sekitarnya. (Ilustrasi: Freepik/master1305)
Waktu: 10.00-21.00 WIB
Lokasi: Jogja National Museum (JNM), Wirobrajan4. Penataran Rokhani (Sujud Penggalian)
Waktu: 19.00-01.00 WIB
Lokasi: Sanggar Candi Sapta Rengga, Surokarsan5. Asean Finance and Central Bank Deputies Meeting – Working Group and It’s Related Meetings
Waktu: 09.00-17.00 WIB
Lokasi: Keraton Ballroom & Malioboro Room, Yogyakarta Mariott Hotel, Depok6. The 15th Round of Negotiaton of Indonesia – European Union Comprehensive Economic Partnership Agreement (IEU – CEPA)
Waktu: 09.00-18.00 WIB
Lokasi: Hotel Royal Ambarrukmo, Depok7. Pameran Potensi Daerah Kabupaten Sleman Tahun 2023
Waktu: 09.00 WIB-selesai
Lokasi: Komplek Gedung Serbaguna dan Lap. Denggung, Tridadi8. Pameran Pengadaan Barang & Jasa Pemerintah “Government Procurement Forum & Expo 2023”
Waktu: 10.00-22.00 WIB
Lokasi: Grand Bima Hall Jogja Expo Center Banguntapan9. Pameran & Kampanye Kendaraan Listrik serta Pentingnya Penerapan Standarisasi “Electric Vehicle Standars Expo 2023”