Berita

Segera Daftar! Layanan Sterilisasi Kucing Gratis di Jakarta Tersedia Mulai 7-16 September 2022

profile picture Hanna
Hanna
Segera Daftar! Layanan Sterilisasi Kucing Gratis di Jakarta Tersedia Mulai 7-16 September 2022
Segera Daftar! Layanan Sterilisasi Kucing Gratis di Jakarta Tersedia Mulai 7-16 September 2022
HARIANE - Layanan sterilisasi kucing gratis di Jakarta kini akan kembali digelar oleh Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (Sudin KPKP) Jakarta Pusat dan Persatuan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) DKI Jakarta.
Layanan sterilisasi kucing gratis di Jakarta tahap dua ini akan diselenggarakan pada tanggal 7 sampai 16 September 2022.
Adapun berikut informasi selengkapnya seputar layanan sterilisasi kucing gratis di Jakarta yang bisa anda simak dibawah ini
BACA JUGA : 10 Tanda-tanda Kucing Sedang Sakit yang Tak Boleh Diabaikan Pemilik

Layanan Sterilisasi Kucing Gratis di Jakarta

Kepala Sudin KPKP Jakarta Pusat, Penty Yunesi Pudjiastuti mengatakan, pihaknya bersama PDHI DKI Jakarta akan kembali menggelar layanan sterilisasi kucing peliharaan warga di delapan kecamatan.
Dalam kuota tahap kedua layanan sterilisasi kucing peliharaan warga ini tersedia untuk sebanyak 100 ekor jantan dan 25 betina.
Selanjutnya program sterilisasi kucing peliharaan warga di Jakarta Pusat ini akan digelar sebanyak empat tahap dengan kuota sebanyak 500 ekor terdiri dari 400 jantan dan 100 betina.
Layanan sterilisasi kucing ini ditujukan untuk menekan populasi yang juga sejalan dengan upaya pencegahan rabies.
Adapun bagi warga yang ingin hewan peliharaan kucingnya ikut program ini dapat langsung mendaftarkan diri di masing-masing satuan pelaksana KPKP kecamatan secara gratis.
BACA JUGA : 4 Manfaat Sterilisasi Kucing, Salah Satunya Bisa Mencegah Penyakit
Demikian informasi seputar jadwal pelaksanaan dan kuota yang tersedia dalam layanan sterilisasi kucing gratis di Jakarta.****
1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Senin, 31 Maret 2025
Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Minggu, 30 Maret 2025
Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Minggu, 30 Maret 2025
Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Minggu, 30 Maret 2025
Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Minggu, 30 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Minggu, 30 Maret 2025
Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Minggu, 30 Maret 2025
12 Kapanewon di Bantul Terdampak Banjir, Sejumlah Bangunan Rusak

12 Kapanewon di Bantul Terdampak Banjir, Sejumlah Bangunan Rusak

Sabtu, 29 Maret 2025
Tempuh Jarak Hampir 600 Km, Pria Mudik Naik Sepeda dari Cikarang Ke Gunungkidul ...

Tempuh Jarak Hampir 600 Km, Pria Mudik Naik Sepeda dari Cikarang Ke Gunungkidul ...

Sabtu, 29 Maret 2025
Diguyur Hujan Deras, Sebuah Sekolah di Gunungkidul Masih Terendam Banjir Hingga 2 Meter

Diguyur Hujan Deras, Sebuah Sekolah di Gunungkidul Masih Terendam Banjir Hingga 2 Meter

Sabtu, 29 Maret 2025