Berita , Jateng

Diduga Akibat Sering Dibully, Siswa SMK di Pekalongan Depresi Akut

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
siswa SMK depresi akut di Pekalongan
Seorang siswa SMK di Pekalongan depresi akut diduga akibat sering di-bully di sekolahnya. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Seorang siswa SMK di Pekalongan depresi akut, diduga akibat terlalu sering di-bully di lingkungan sekolahnya.

Bully-an yang ia terima di sekolah mempengaruhi kondisi mentalnya hingga kesehatan tubuhnya karena membuat korban tidak ingin makan ataupun minum.

Keluarga korban kemudian memutuskan untuk membawanya ke klinik kejiwaan pada Selasa malam, 5 Desember 2023.

Kondisi Siswa SMK di Pekalongan yanG jadi Korban Bully

Berdasarkan unggahan akun Instagram Pekalongan Info yang telah menginformasikan salah satu dugaan kasus bullying yang terjadi di wilayah Pekalongan.

"SERING DIBULLY, SISWA SMK DEPRESI AKUT. Seorang siswa kelas 3 di sebuah SMK swasta di Pekalongan ini kondisinya lunglai tak berdaya, saat dibawa ke klinik kejiwaan pada Selasa (5/12) malam," tulis akun tersebut pada keterangan postingannya.

Siswa SMK depresi akut di Pekalongan
Korban mengalami depresi hingga dehidrasi dan gangguan kesehatan lainnya. (Foto: Instagram/pekalonganinfo)

Kembali terjadi dugaan kasus bullying di salah satu sekolah swasta di wilayah Pekalongan Jawa Timur yang dialami oleh siswa SMK kelas 3.

Korban merupakan seorang siswa yang beralamatkan di Pekuncen, Kecamatan Wiradesa, Kabupaten Pekalongan.

Diketahui korban diduga menjadi korban perundungan di sekolahnya hingga mengalami depresi berat dan gangguan mental.

Tak hanya alami gangguan mental, korban juga mengalami gangguan kesehatan ditubuhnya akibat perundungan tersebut.

Kondisi korban terlihat memprihatinkan, karena sejak sepekan terakhir korban tidak mau makan dan juga minum, hingga mengalami dehidrasi berat.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ular Kobra Jawa Ditemukan di Pekarangan Rumah Warga di Gunungkidul

Ular Kobra Jawa Ditemukan di Pekarangan Rumah Warga di Gunungkidul

Sabtu, 03 Mei 2025
4 Tempat Gym Hitz di Gunungkidul, Lengkap dan Murah Cocok Buat Pemula!

4 Tempat Gym Hitz di Gunungkidul, Lengkap dan Murah Cocok Buat Pemula!

Sabtu, 03 Mei 2025
Rieke Diah Pitaloka Sampaikan Kepastian Nasib Mbah Tupon

Rieke Diah Pitaloka Sampaikan Kepastian Nasib Mbah Tupon

Sabtu, 03 Mei 2025
Kulon Progo Hadirkan Spot Menarik bagi Pengguna Jasa Kereta Api

Kulon Progo Hadirkan Spot Menarik bagi Pengguna Jasa Kereta Api

Sabtu, 03 Mei 2025
21 Kloter Jemaah Haji 2025 Berangkat 4 Mei, Cek Jam Penerbangannya Disini

21 Kloter Jemaah Haji 2025 Berangkat 4 Mei, Cek Jam Penerbangannya Disini

Sabtu, 03 Mei 2025
Ikut Dirugikan, Begini Kata Pihak PNM soal Kasus Mbah Tupon

Ikut Dirugikan, Begini Kata Pihak PNM soal Kasus Mbah Tupon

Sabtu, 03 Mei 2025
Kemenag : 187.773 Visa Haji Reguler 2025 Sudah Terbit

Kemenag : 187.773 Visa Haji Reguler 2025 Sudah Terbit

Sabtu, 03 Mei 2025
Kuasa Hukum Mbah Tupon Laporkan 5 Orang ke Polda DIY Terkait Dugaan Penipuan ...

Kuasa Hukum Mbah Tupon Laporkan 5 Orang ke Polda DIY Terkait Dugaan Penipuan ...

Sabtu, 03 Mei 2025
Masa Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Resmi Ditutup, 213.860 Jemaah Lunas

Masa Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Resmi Ditutup, 213.860 Jemaah Lunas

Sabtu, 03 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 3 Mei 2025 Makin Anjlok, Cek Sebelum ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 3 Mei 2025 Makin Anjlok, Cek Sebelum ...

Sabtu, 03 Mei 2025