Berita

Erick Thohir Raih Gelar Doktor Honoris Causa dari Universitas Brawijaya, Mahasiswa Unjuk Rasa

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Erick Thohir raih gelar Doktor Honoris Causa
Erick Thohir raih gelar Doktor Honoris Causa dari Universitas Brawijaya. (Foto: Instagram/@erickthohir)

HARIANE - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir raih gelar Doktor Honoris Causa (HC) dari Universitas Brawijaya.

Pengukuhan gelar Doktor Kehormatan kepada Erick Thohir dilaksanakan di Gedung Samantha Krida, Universitas Brawijaya, Malang pada Jumat, 3 Maret 2023.

Pada acara penganugerahan gelar tersebut, Erick Thohir manyampaikan orasi ilmiahnya mengenai transformasi BUMN.

Namun, acara tersebut diwarnai dengan aksi unjuk rasa oleh mahasiswa Universitas Brawijaya di dekat lokasi penganugerahan gelar Erick Thohir.

Aksi Unjuk Rasa Mahasiswa Universitas Brawijaya

Menurut informasi yang diunggah oleh akun Instagram @amarahbrawijaya, Aliansi Mahasiswa Resah (Amarah) Universitas Brawijaya mengajak seru aksi untuk menyikapi pemberian gelar Doktor HC kepada Erick Thohir.

Mahasiswa yang tergabung dalam Amarah Brawijaya menolak Erick Thohir dianugerahi gelar tersebut.

Erick Thohir raih gelar Doktor Honoris Causa
Aksi demonstrasi mahasiswa Brawijaya. (Foto: Instagram/@amarahbrawijaya)

Dalam unggahan akun @amarahbrawijaya, tampak puluhan mahasiswa melakukan unjuk rasa tepatnya di dekat Gedung Samantha Krida pada Jumat, 3 Maret 2023.

Berdasarkan poster seruan aksi demonstrasi oleh aliansi Amarah Brawijaya, unjuk rasa mahasiswa dilakukan mulai pukul 07.00 WB. 

Penolakan mahasiswa terhadap penganugerahan gelar Erick Thohir didorong oleh faktor penilaian bahwa Menteri BUMN tersebut tidak memenuhi kriteria dasar pemberian gelar Doktor HC.

Adapun kriteria tersebut adalah sebagai berikut, dikutip dari laman JDIH Setkab RI.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025