Berita , Jabodetabek

Fakta Kasus Keluarga Kalideres 2022: Ritual yang Dilakukan Ternyata Untuk Hal Ini

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
Fakta Kasus Keluarga Kalideres 2022: Ritual yang Dilakukan Ternyata Untuk Hal Ini
Fakta kasus keluarga Kalideres, ritual yang dilakukan ternyata bukan ritual sesat. (Foto: Tangkapan Layar PMJ News)
HARIANE - Berikut fakta kasus keluarga Kalideres yang sempat menghebohkan masyarakat Indonesia karena dianggap misterius.
Fakta kasus keluarga Kalideres, kini penyelidikan telah dihentikan oleh kepolisian setelah penyebab kematian dari empat anggota keluarga telah dikonfirmasi.
Penyelidikan mengenai fakta kasus keluarga Kalideres telah memberikan hasil bahwa keempatnya meninggal karena penyakit.

Fakta Kasus Keluarga Kalideres, Ditemukan Adanya Beberapa Barang Untuk Ritual Tertentu

BACA JUGA : Link Pembelian Tiket Konser Arctic Monkeys 2023 di Jakarta, Mulai Dijual Tanggal Segini
Empat anggota keluarga di Kalideres yang ditemukan meninggal pada Kamis, 10 November 2022 telah diselidiki selama kurang lebih satu bulan sejak penemuan korban.
Dalam penyelidikan yang dilakukan selama empat minggu ini, polisi telah memeriksa sejumlah saksi hingga barang bukti yang ada di tempat kejadian.
Sempat ditemukan beberapa hal yang dianggap janggal ketika polisi melakukan penyelidikan.
Isu sekte sesat karena barang bukti yang ada di tempat kejadian hingga keterlibatan pihak luar pun kini telah dikonfirmasi tidak benar adanya.
Dilansir dari Polda Metro Jaya, ahli sosiologi agam, Jamhari, yang juga terlibat dalam proses penyelidikan dan pengungkapan kasus ini menepis adanya keterlibatan suatu sekte sesat.
Setelah diusut lebih lanjut, para anggota keluarga yang ditemukan tewas tersebut memang cenderung tertutup dan mengisolasi diri yang didukung oleh situasi pandemi Covid-19 ini.
Buku-buku dari berbagai agama yang ditemukan di tempat kejadian berisi tentang agama Kristen, Islam, dan Buddha.
Ads Banner

BERITA TERKINI

4 Juara MMA Jadi Sparring Partner Islam Makhachev Jelang Lawan Dustin Poirier di ...

4 Juara MMA Jadi Sparring Partner Islam Makhachev Jelang Lawan Dustin Poirier di ...

Selasa, 21 Mei 2024 02:29 WIB
Jelang UFC 302: Islam Makhachev Akan Habisi Dustin Poirier di Ronde ke 3

Jelang UFC 302: Islam Makhachev Akan Habisi Dustin Poirier di Ronde ke 3

Selasa, 21 Mei 2024 01:27 WIB
Misteri Penyebab Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, KNKT Rilis Dugaan Kronologi

Misteri Penyebab Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, KNKT Rilis Dugaan Kronologi

Senin, 20 Mei 2024 22:28 WIB
Peringati Hari Thalasemia Sedunia, Pemkab Sleman Upayakan Ze

Peringati Hari Thalasemia Sedunia, Pemkab Sleman Upayakan Ze

Senin, 20 Mei 2024 21:03 WIB
PAN Gunungkidul Pastikan Seluruh Kader Kompak Dukung Mahmud Ardi Widanta di Pilkada 2024

PAN Gunungkidul Pastikan Seluruh Kader Kompak Dukung Mahmud Ardi Widanta di Pilkada 2024

Senin, 20 Mei 2024 21:01 WIB
11 Tahun Berkarya, Moorlife Luncurkan Gerakan 1,1 Juta Kotak Makan

11 Tahun Berkarya, Moorlife Luncurkan Gerakan 1,1 Juta Kotak Makan

Senin, 20 Mei 2024 18:24 WIB
Soal Aturan Study Tour, Pemkot Yogyakarta Minta Pihak Sekolah Wajib Kantongi Surat Izin

Soal Aturan Study Tour, Pemkot Yogyakarta Minta Pihak Sekolah Wajib Kantongi Surat Izin

Senin, 20 Mei 2024 18:02 WIB
Cetak Generasi Inovatif, Sekolah Vokasi UGM Gelar Inovokasia 2024

Cetak Generasi Inovatif, Sekolah Vokasi UGM Gelar Inovokasia 2024

Senin, 20 Mei 2024 16:56 WIB
Pilkada 2024 Gunungkidul, Golkar dan PKB Dipastikan Berkoalisi

Pilkada 2024 Gunungkidul, Golkar dan PKB Dipastikan Berkoalisi

Senin, 20 Mei 2024 16:49 WIB
Soal Kasus Korupsi Oknum Perangkat Kalurahan Muntuk Dlingo, Pemkab Bantul Pertimbangkan Pemberian Bantuan ...

Soal Kasus Korupsi Oknum Perangkat Kalurahan Muntuk Dlingo, Pemkab Bantul Pertimbangkan Pemberian Bantuan ...

Senin, 20 Mei 2024 16:14 WIB