Gaya Hidup

Fakta Menarik Album Indigo RM BTS, Akan Dirilis 2 Desember 2022

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Fakta Menarik Album Indigo RM BTS, Akan Dirilis 2 Desember 2022
Fakta Menarik Album Indigo RM BTS, Akan Dirilis 2 Desember 2022

“Album pertamaku akan dirilis, terima kasih semuanya. Aku bekerja keras selama 4 tahun terakhir,” tulis RM melalui weverse.

RM BTS mengungkapkan bahwa album ‘Indigo’ ini telah dikerjakannya sejak awal 2019. RM juga mengatakan bahwa album ini akan sangat berbeda dari proyek-proyek sebelumnya.

Berkolaborasi dengan artis ternama dunia

RM BTS turut membocorkan jika lagu-lagunya adalah buah kerjasama dengan berbagai musisi ternama.

Hal ini disambut dengan antusias penggemar yang telah lama menantikan berbagai kolaborasinya dengan artis ternama.

Sejauh ini, ada beberapa nama yang dikonfirmasi berkolaborasi dengan RM BTS diantaranya Jungkook BTS, Pharrell Williams, Cherry Filter, hingga BIBI.

Makna tersirat dalam album solo RM BTS

Penamaan judul album solo RM BTS, Indigo ternyata mengundang rasa penasaran pada ARMY karena mengandung makna tersirat di dalamnya.

ARMY menganalisis makna dibaliknya yang mengindikasi bahwa Indigo adalah warna antara ungu dan biru.

Seperti yang kita tahu bahwa ungu mewakili BTS dan ARMY. Disisi lain RM BTS sempat mengunkapkan bahwa warna yang mendefinisikan dirinya adalah warna biru saat wawancara Proof Collector Album.

Indigo juga mempresentasikan banyak hal besar secara spiritual. Watna tersebut melambangkan ketulusan dan pengabdian.

Banyak ARMY yang merasa tersentuh dengan kejeniusan RM BTS.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati Kudatuli, PDIP Kulon Progo Ajak Kader Jaga Soliditas dan Semangat Perjuangan

Peringati Kudatuli, PDIP Kulon Progo Ajak Kader Jaga Soliditas dan Semangat Perjuangan

Senin, 28 Juli 2025
Final VNL 2025: Taklukkan Brasil, Italia Juara VNL 2 Kali Berturut-turut

Final VNL 2025: Taklukkan Brasil, Italia Juara VNL 2 Kali Berturut-turut

Senin, 28 Juli 2025
Puluhan Sarang Penyu Ditemukan di Kawasan Pantai Trisik Kulon Progo

Puluhan Sarang Penyu Ditemukan di Kawasan Pantai Trisik Kulon Progo

Senin, 28 Juli 2025
Kraton Yogyakarta Gelar Festival Budaya Anak, Libatkan Komunitas Disabilitas

Kraton Yogyakarta Gelar Festival Budaya Anak, Libatkan Komunitas Disabilitas

Senin, 28 Juli 2025
‎Dukung Kejuaraan Balap Kuda, Aplikasi Kripto Berizin OJK FLOQ Tawarkan Investasi untuk Semua ...

‎Dukung Kejuaraan Balap Kuda, Aplikasi Kripto Berizin OJK FLOQ Tawarkan Investasi untuk Semua ...

Minggu, 27 Juli 2025
Merawat Tradisi, Penampilan Rodat Syaroful Anam di Lesbumi Music Roadshow Bantul

Merawat Tradisi, Penampilan Rodat Syaroful Anam di Lesbumi Music Roadshow Bantul

Minggu, 27 Juli 2025
‎Cetak Sejarah Baru, Kuda King Argentine Raih Gelar Triple Crown di Indonesia's Horse ...

‎Cetak Sejarah Baru, Kuda King Argentine Raih Gelar Triple Crown di Indonesia's Horse ...

Minggu, 27 Juli 2025
Seorang Perempuan Asal Jakarta Hilang di Watu Togok Pantai Siung

Seorang Perempuan Asal Jakarta Hilang di Watu Togok Pantai Siung

Minggu, 27 Juli 2025
Heboh Penemuan Mayat Wanita Dalam Drum di Kali Cisadane Tangerang

Heboh Penemuan Mayat Wanita Dalam Drum di Kali Cisadane Tangerang

Minggu, 27 Juli 2025
Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Minggu, 27 Juli 2025