Gaya Hidup , Pilihan Editor

7 Fakta Tentang Ular yang Harus Diketahui Saat Musim Hujan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
7 Fakta Tentang Ular yang Harus Diketahui Saat Musim Hujan
7 Fakta Tentang Ular yang Harus Diketahui Saat Musim Hujan

HARIANE - Fakta tentang ular ini harus diketahui, pasalnya kejadian ular masuk rumah sering dialami oleh masyarakat.

Sehingga untuk mengantisipasi hal yang tidak diinginkan, maka fakta tentang ular harus diperhatikan.

Terlebih lagi, ular juga penting bagi keseimbangan rantai makanan di alam. Lebih baik mengantisipasi konflik antara ular dan manusia, dari pada terjadi risiko yang tidak diinginkan.

Ular juga berisiko akan mati terbunuh jika bertemu dengan manusia yang tidak memahami cara penanggulangan ular yang masuk ke rumah.

Yayasan SIOUX  Ular Indonesia merilis beberapa fakta yang perlu diketahui oleh masyarakat terkait ular yang berpotensi masuk ke rumah pada musim hujan.

BACA JUGA: Anak Jual Perabot Ibu Karena Pacar, Mengaku Kapok dan Beri Pesan Ambyar Seperti Ini

SIOUX menyebut datangnya musim penghujan tahun 2021 ini berbarengan dengan waktu menetasnya telur beberapa spesies ular yang ada di sekitar masyarakat. Berikut fakta-fakta lain yang harus diketahui:

1. Bulan September - Oktober hingga nanti Maret adalah waktu menetasnya telur ular kobra dan beberapa ular lain yang sudah dikeluarkan induknya pada 2-3 bulan lalu.

2. Setelah telur menetas, anak ular akan langsung bergerak ke segala penjuru arah untuk mencari air dan makanannya.

3. Ular tidak menyusui dan tidak tinggal dengan induknya. Induk ular sudah pergi meninggalkan telur sesaat setelah disembunyikan dalam lubang untuk ditetaskan. Induk ular kobra tidak mengerami telur.

4. Ketika ada hujan atau genangan air, akan memaksa ular  berpindah mencari tempat kering. Ular kobra lebih suka bersembunyi di tempat yg kering tinimbang di genangan air.

5. Insting ular kobra mencari makan akan mendekati area dengan bau tikus, kodok, katak, kadal, cicak, dll.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025
Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Kamis, 17 April 2025
Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Kamis, 17 April 2025
Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kamis, 17 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Kamis, 17 April 2025