Hobi , Artikel , Pilihan Editor

Fantastis! Inilah 10 Ras Kucing Termahal di Dunia, Ada yang Seharga 1 Unit Rumah

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Fantastis! Inilah 10 Ras Kucing Termahal di Dunia, Ada yang Seharga 1 Unit Rumah
Fantastis! Inilah 10 Ras Kucing Termahal di Dunia, Ada yang Seharga 1 Unit Rumah
HARIANE – Ras kucing termahal di dunia berikut ini disinyalir hanya dimiliki oleh orang-orang terkenal dan kaya didunia saja.
Ras kucing termahal di dunia bahkan ada yang seharga satu unit rumah di kawasan perkotaan. Harga yang sangat fantastis untuk seekor kucing.
Berikut ini adalah daftar 10 ras kucing termahal di dunia, lengkap dengan harga yang ditawarkan serta keistimewaan kucing tersebut.

10 Ras Kucing Termahal di Dunia

Selain anjing, kucing adalah salah satu hewan yang kerap kali dipelihara. Selain karena mudah untuk dirawat, kucing banyak dipilih sebagai hewan peliharaan karena memiliki tingkah dan tampilan yang lucu.
Dilansir dari kanal Youtube Kucing Meoong yang diunggah pada tanggal 19 Agustus 2020, berikut ini adalah 10 ras kucing termahal di dunia.

1. British Shorthair

Kucing dengan ciri warna abu-abu ini merupakan salah satu ras kucing tertua di dunia. Sesuai namanya, kucing ini berasal dari Eropa, atau lebih tepatnya dari negara Inggris.
Karakter unik dari kucing ras ini adalah memiliki wajah yang bulat, bulu lebat dan pendek. Harga kucing ini berkisar Rp 7.000.000 – Rp 14.000.000 per ekor.
BACA JUGA : Anti Maling! 10 Jenis Anjing Penjaga Terbaik di Dunia yang Kuat, Cerdas dan Dapat Diandalkan

2. Scottish Fold

Scottish Fold bisa dibilang sebagai salah satu kucing unik di dunia. Salah satu keunikan kucing ras ini adalah telinga yang menjulur kebawah karena mutasi genetik yang membuat telinganya seperti terkulai kedepan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025
Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Rabu, 02 April 2025