Gaya Hidup

Film Buya Hamka Penuh dengan Pelajaran Berharga, Najwa Sihab Sarankan Para Calon Pemimpin 2024 untuk Menonton

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
Film Buya Hamka
Film Buya Hamka direkomendasikan Najwa Shihab untuk ditonton para tokoh politik 2024. (Foto: Tangkap layar YouTube/Najwa Shihab)

HARIANE – Film Buya Hamka akan segera tayang menemani momen Lebaran umat muslim di Indonesia setelah melewati proses produksi yang memakan waktu bertahun-tahun.

Menyoroti kisah hidup tokoh yang inspiratif menjadikan film ini layak ditonton oleh semua kalangan dan usia.

Saking banyaknya pelajaran yang dapat diambil dari film tersebut, Najwa Shihab berharap para pemimpin dan tokoh-tokoh politik Bangsa ini juga menonton.

Film Buya Hamka Penuh dengan Pelajaran Berharga

Dilansir dari akun Instagram Falcon Pictures, film Buya Hamka akan tayang mulai 19 April 2023 dan cocok untuk ditonton berbagai usia.

Setelah melalui proses panjang pembuatannya, film ini menghasilkan sebuah tontonan yang penuh dengan pelajaran berharga.

Disampaikan Sekretaris Umum Prof. Abdul Mu’ti, dalam kanal YouTube Najwa Shihab bahwa pikiran-pikiran Hamka dengan Muhammadiyah sangatlah lekat. 

Berkat Buya Hamka, Muhammadiyah makin membesar hingga ke Malaysia dan Brunei Darussalam.

Sepak terjang Buya Hamka di Muhammadiyah sendiri dimulai tahun 1928 saat usianya masih cukup muda dan menjadi pengurus di Sulawesi Selatan tahun 1930. 

Hamka juga pernah menjadi ketua di Sumatera Barat hingga di Pimpinan Pusat Muhammadiyah.

Menariknya, organisasi Muhammadiyah yang lahir di Yogyakarta ini tersebar ke seluruh Indonesia melalui orang-orang Padang lantaran Hamka.

Dalam film ini juga menceritakan bagaimana Buya Hamka yang saat itu merupakan ulama yang besar dipenjarakan oleh Presiden Soekarno tanpa diadili lantaran (melalui proses pengadilan) lantaran dituduh sebagai pengkhianat.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025
Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025
Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Selasa, 22 April 2025
Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025