Berita , D.I Yogyakarta , Teknologi

Gaet Petani Muda, PLN dan Yayasan Dayasos Gelar Pelatihan Promosi Lewat Medsos

profile picture Yohanes Angga
Yohanes Angga
Gaet Petani Muda, Yayasan Dayasos Gelar Pelatihan Promosi Lewat Medsos
Yayasan Dayasos Citra Korporat menggelar pelatihan manajemen media sosial untuk komunitas petani muda di Sriharjo, Pundong, Bantul, Sabtu, 14, September, 2024. Foto/Yohanes Angga.

"Arah pengembangan kami melalui pelatihan konten adalah agar dapat mengenalkan potensi pertanian yang ada di Sriharjo," lanjutnya.

Sementara itu, Kepala Seksi Kesejahteraan (Ulu-ulu) Kalurahan Sriharjo, Gotro Raharjo, menyampaikan bahwa wilayah Sriharjo memiliki enam titik potensi wisata alam, termasuk yang saat ini dikembangkan terkait agrowisata edukasi yang sedang digarap oleh anak-anak muda.

"Yang baru ada pengembangan bibit dan varian tanaman yang dipelihara di rumah kaca, yang setelah tumbuh akan ditanam di luar," katanya.

Menurutnya, pemerintah kalurahan sendiri sedang mengembangkan industri pertanian serta peternakan sapi dan kambing.

"Istilahnya, di Sriharjo ini kami sedang meningkatkan desa wisata dan kebudayaan," paparnya.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Cegah Kecelakaan Selama Libur Nataru, 3 Jalur Extrem di Gunungkidul Akan Dihapus dari ...

Cegah Kecelakaan Selama Libur Nataru, 3 Jalur Extrem di Gunungkidul Akan Dihapus dari ...

Rabu, 18 Desember 2024 01:35 WIB
Oknum Pimpinan Dewan Buat Laporan ke Polisi Usai Video Mesumnya Tersebar

Oknum Pimpinan Dewan Buat Laporan ke Polisi Usai Video Mesumnya Tersebar

Rabu, 18 Desember 2024 01:30 WIB
Jelang Libur Nataru, Dishub Kota Yogya Lakukan Ramp Check Armada Bus

Jelang Libur Nataru, Dishub Kota Yogya Lakukan Ramp Check Armada Bus

Selasa, 17 Desember 2024 23:00 WIB
672 Personil Gabungan Disiapkan Untuk Pengamanan Libur Nataru 2024

672 Personil Gabungan Disiapkan Untuk Pengamanan Libur Nataru 2024

Selasa, 17 Desember 2024 18:14 WIB
Tidak Hanya Pelajar, Program Makan Bergizi Gratis Juga Akan Menyasar Ibu Hamil

Tidak Hanya Pelajar, Program Makan Bergizi Gratis Juga Akan Menyasar Ibu Hamil

Selasa, 17 Desember 2024 17:36 WIB
Polisi Usut Kasus Oknum Ojol Tendang Pesepeda di Sudirman Jakarta Pusat

Polisi Usut Kasus Oknum Ojol Tendang Pesepeda di Sudirman Jakarta Pusat

Selasa, 17 Desember 2024 15:23 WIB
Ngeri! Anak Bos Toko Roti di Jaktim Pernah Banting Ibu Sampai Patah Tulang

Ngeri! Anak Bos Toko Roti di Jaktim Pernah Banting Ibu Sampai Patah Tulang

Selasa, 17 Desember 2024 14:51 WIB
Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup Sementara, Berikut Penyesuaian Rutenya

Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup Sementara, Berikut Penyesuaian Rutenya

Selasa, 17 Desember 2024 14:51 WIB
Anak Bos Toko Roti di Cakung Resmi Tersangka, Terancam Pidana 5 Tahun Lebih

Anak Bos Toko Roti di Cakung Resmi Tersangka, Terancam Pidana 5 Tahun Lebih

Selasa, 17 Desember 2024 12:02 WIB
Rihlah Keluarga Sakinah Segera Digelar, Peserta Diajak Jalan-jalan Sambil Perkuat Nilai Keislaman

Rihlah Keluarga Sakinah Segera Digelar, Peserta Diajak Jalan-jalan Sambil Perkuat Nilai Keislaman

Selasa, 17 Desember 2024 11:32 WIB