Berita

Gunung Api Anak Krakatau Meletus Hari Ini, Total 57 Kali Letusan Terjadi pada 2023

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Gunung Krakatau meletus hari ini
Gunung Krakatau meletus hari ini Senin, 19 Juni 2023 menyemburkan kolom abu sejauh 1,5 km. (Foto: Twitter/

HARIANE – Gunung Api Anak Krakatau meletus hari ini Senin, 19 Juni 2023 pukul 08.22 WIB dengan tinggi kolom mencapai 1.500 meter di atas puncak.

Erupsi Gunung Api Anak Krakatau hari ini memuntahkan kolom asap berwarna putih hingga abu-abu dengan intensitas tebal. Angin terpantau bergerak ke arah tenggara.

Akibat dari letusan Gunung Api Anak Krakatau hari ini, masyarakat diimbau untuk tidak mendekati puncak sejauh 5 km dari kawah aktif.

Kondisi Terkini Gunung Api Anak Krakatau Meletus Hari Ini

MAGMA Indonesia melaporkan erupsi terjadi dengan amplitudi maksimum 70 mm dengan durasi erupsi selama 182 detik.

Sebelum terjadi erupsi, kondisi cuaca di sekitar kawasan gunung dilaporkan cerah hingga berawan dengan angin yang bergerak ke arah timur dan tenggara.

Gunung Krakatau meletus hari ini
Kondisi Gunung Api Anak Krakatau sebelum terjadi erupsi hari ini Senin, 19 Juni 2023. (Foto: MAGMA Indonesia)

Sebelum erupsi Gunung Api Anak Krakatau hari ini, hingga pukul 06.00 WIB dilaporkan ada 3 kali gempa Vulkanik Dangkal dengan amplitudo 11-14 mm, dan lama gempa 9.5-11 detik, 2 kali gempa Vulkanik Dalam dengan amplitudo 24-31 mm, S-P 1-1.2 detik dan lama gempa 7-8 detik, dan 1 kali gempa Tremor Menerus dengan amplitudo 0.5-5 mm, dominan 1 mm.

MAGMA Indonesia mencatat, selain letusan Gunung Api Anak Krakatau hari ini, pada Minggu, 11 Juni 2023 juga terjadi erupsi yang terjadi pukul 00.30 WIB dengan tinggi kolom abu hingga 2.000 m di atas puncak.

Total hingga Juni 2023, Gunung Api Anak Krakatau telah mengalami letusan sebanyak 57 kali. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB