Berita

Harga Bahan Pokok di Gunungkidul Mulai Naik, Ini Strategi yang Akan Dilakukan Bupati Endah

profile picture RAMADHANI
RAMADHANI
Harga Bahan Pokok di Gunungkidul Mulai Naik, Ini Strategi yang Akan Dilakukan Bupati Endah
Bupati Gunungkidul, Endah Subekti Kuntariningsih. Foto : (IG Endah Subekti).

Sementara itu, salah seorang pedagang di Ngeposari, Semanu, Sumiyati, mengatakan bahwa di awal Ramadan ini terdapat beberapa bahan pokok yang mulai mengalami kenaikan harga dibandingkan hari-hari biasa.

Beberapa komoditas tersebut di antaranya cabai rawit merah, yang semula seharga Rp80 ribu per kilogram kini tembus Rp100 ribu per kilogram.

Kemudian, harga telur di pasar naik dari Rp26 ribu per kg menjadi Rp28 ribu, sementara harga ayam potong tetap di Rp34 ribu per kg.

"Iya, ada beberapa yang mengalami kenaikan. Harga cabai itu yang paling signifikan. Saya ambil dari pedagang saja tidak berani banyak-banyak," kata Sumiyati.

Sementara itu, harga minyak goreng masih fluktuatif, naik sekitar Rp500 lalu turun kembali. Sedangkan harga beras saat ini cenderung stabil, namun diperkirakan akan mulai naik menjelang Lebaran saat konsumen membayar zakat.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jabatannya Selesai, Sunaryanta Pulang Ke Rumah dengan Berlari Sejauh 8 Km

Jabatannya Selesai, Sunaryanta Pulang Ke Rumah dengan Berlari Sejauh 8 Km

Senin, 03 Maret 2025 22:23 WIB
Berencana Gunakan Mobil Dinas Lungsuran, Hasto Alihkan Anggaran Pengadaan Mobil Dinas untuk Hal ...

Berencana Gunakan Mobil Dinas Lungsuran, Hasto Alihkan Anggaran Pengadaan Mobil Dinas untuk Hal ...

Senin, 03 Maret 2025 22:22 WIB
Stok Beras di Jogja Masih 4.400 Ton, Pemerintah Pastikan Kebutuhan Masyarakat Aman Sampai ...

Stok Beras di Jogja Masih 4.400 Ton, Pemerintah Pastikan Kebutuhan Masyarakat Aman Sampai ...

Senin, 03 Maret 2025 16:45 WIB
Kedapatan Bawa Sajam, 3 Remaja Diamankan Polresta Yogyakarta Usai Tabrak Kendaraan Petugas

Kedapatan Bawa Sajam, 3 Remaja Diamankan Polresta Yogyakarta Usai Tabrak Kendaraan Petugas

Senin, 03 Maret 2025 15:50 WIB
Ini Rencana 100 Hari Kerja yang Akan Dilakukan Endah-Joko untuk Gunungkidul

Ini Rencana 100 Hari Kerja yang Akan Dilakukan Endah-Joko untuk Gunungkidul

Senin, 03 Maret 2025 15:24 WIB
Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul Siap Lanjutkan Estafet Kepemimpinan

Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul Siap Lanjutkan Estafet Kepemimpinan

Senin, 03 Maret 2025 15:21 WIB
Sumber Air Gunungkidul: Lautan Tersembunyi di Bawah Tanah Tandus

Sumber Air Gunungkidul: Lautan Tersembunyi di Bawah Tanah Tandus

Senin, 03 Maret 2025 14:36 WIB
Korban Tewas Banjir di Cisarua Bogor Sempat Selamatkan Istri Sebelum Hanyut Terbawa Air

Korban Tewas Banjir di Cisarua Bogor Sempat Selamatkan Istri Sebelum Hanyut Terbawa Air

Senin, 03 Maret 2025 14:21 WIB
Ternyata Ini Penyebab Kebakaran Gudang Rosok di Kasihan Bantul, Pemilik Rugi Ratusan Juta

Ternyata Ini Penyebab Kebakaran Gudang Rosok di Kasihan Bantul, Pemilik Rugi Ratusan Juta

Senin, 03 Maret 2025 13:32 WIB
Kronologi Kebakaran Gudang Rosok di Kasihan Bantul, 8 Mobil Damkar Dikerahkan

Kronologi Kebakaran Gudang Rosok di Kasihan Bantul, 8 Mobil Damkar Dikerahkan

Senin, 03 Maret 2025 12:39 WIB