Artikel
Harga Emas Antam Hari ini Selasa 17 Januari 2023, Turun Rp 10.000 Per 1 Gram
Ima Rahma Mutia
Harga Emas Antam Hari ini Selasa 17 Januari 2023, Turun Rp 10.000 Per 1 Gram
HARIANE – Rincian harga emas antam hari ini Selasa 17 Januari 2023 sebaiknya diketahui karena kabarnya mengalami penurunan.
Berdasarkan informasi yang didapatkan dari situs Logam Mulia yang diperbarui pukul 08.30 WIB, turunnya harga emas antam hari ini Selasa 17 Januari 2023 lumayan signifikan.
Lantas berapa rincian harga emas antam hari ini Selasa 17 Januari 2023 berdasarkan beratnya? Berikut ulasan selengkapnya.
Harga Emas Antam Hari Ini Selasa 17 Januari 2023
Emas antam menjadi salah satu merek emas yang paling disukai di Indonesia jika dibandingkan dengan merek emas lainnya. Salah satu alasannya yaitu emas antam memiliki desain yang cantik dan elegan, serta mudah untuk diperjualbelikan melalui offline maupun online store. Namun sebelum memutuskan untuk menjual atau menambah koleksi emas antam, ada baiknya mengecek harga logam mulia tersebut secara berkala. Selain agar terhindar dari penipuan, mengecek harga emas antam juga bermanfaat untuk mengetahui selisih harga jual dan harga beli emas saat itu juga. Berikut ini adalah rincian harga emas antam hari ini Selasa 17 Januari 2023 berdasarkan berat kepingannya yang sebaiknya diketahui :0,5 gram
Harga Dasar : Rp 566.000 Harga NPWP : Rp 568.547 Harga Non NPWP : Rp571.0941 gram
Harga Dasar : Rp 1.032.000 Harga NPWP : Rp 1.036.644 Harga Non NPWP : Rp 1.041.2882 gram
Harga Dasar : Rp 2.004.000 Harga NPWP : Rp 2.013.018 Harga Non NPWP : Rp 2.022.0363 gram
Harga Dasar : Rp 2.981.000 Harga NPWP : Rp 2.994.415 Harga Non NPWP : Rp 3.007.8295 gram
Harga Dasar : Rp 4.935.000 Harga NPWP : Rp 4.957.208 Harga Non NPWP : Rp 4.979.415BACA JUGA : 10 Tips Investasi Emas Digital, Lebih Aman dan Anti Ribet!