Berita , Gaya Hidup

Harga Tiket Denny Caknan Jogja di Tebing Breksi, Tinggal Tiket Ini yang Bisa Dibeli Online

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Harga Tiket Denny Caknan Jogja di Tebing Breksi, Tinggal Tiket Ini yang Bisa Dibeli Online
Harga Tiket Denny Caknan Jogja di Tebing Breksi, Tinggal Tiket Ini yang Bisa Dibeli Online
HARIANE – Harga tiket Denny Caknan Jogja berikut ini adalah penampilan sang penyanyi di panggung Orkestra Dut Night ‘Kangen Njoged’ di Tebing Breksi tanggal 6 Agustus 2022.
Informasi berikut adalah harga tiket Denny Caknan dan cara beli tiket online secara resmi dengan harga yang lumayan terjangkau bagi penggemar musik pop Jawa alias koplo.
Harga tiket Denny Caknan Jogja yang cukup terjangkau ini juga dilengkapi dengan penampilan musisi lainnya seperti NdarboyGenk, Yan Vellia feat Lare Kempot, dan Eko Gudel.
Tidak hanya menikmati asyiknya musik dangdut koplo, penonton juga bisa menikmati nuansa eksotis Tebing Breksi yang merupakan tempat wisata hits di Jogja.
BACA JUGA : Info Harga Tiket Baru JogjaROCKARTA Festival 2022, Venue Baru dan Tambahan Line Up Baru

Info Terbaru Harga Tiket Denny Caknan Jogja yang Laris Manis

Acara Kangen Njoged yang akan dimeriahkan oleh Denny Caknan akan digelar di area panggung terbuka Tebing Breksi.
Dilansir dari Instagram Tebing Breksi, tiket sudah mulai dijual secara online maupun offline yang dibagi menjadi dua kelas, yaitu kelas Festival dan VIP.
Penjualan tiket Denny Caknan di Tebing Breksi Jogja sudah dibuka dengan harga tiket presale Festival mulai dari Rp 50.000 hingga tiket VIP yaitu Rp 100.000
Karena harga tiket Denny Caknan Jogja yang cukup ramah di kantong, ditambah dengan kepopuleran aliran musik koplo, tiket presale satu, presale dua, dan VIP sudah ludes terjual.
Tapi jangan khawatir, bagi penggemar musik koplo yang ingin menonton Denny Caknan dan NdarboyGenk atau penampilan musisi lainnya, masih bisa beli tiket Kangen Njoged dengan harga tiket presale 3 Festival yaitu Rp 60.000.
Tiket Kangen Njoged di Tebing Breksi bisa dibeli secara online melalui situs resmi Haskar.id atau menggunakan aplikasi Visiting Jogja.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025