Olahraga

Hasil Pertandingan Mancity vs MU, Babak Pertama Onana Tampil Bak Pahlawan

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Hasil Pertandingan Mancity vs MU, Babak Pertama Onana Tampil Bak Pahlawan
Hasil Pertandingan Mancity vs MU, Babak Pertama Onana Tampil Bak Pahlawan. (Foto: Instagram/Andre Onana)

HARIANE - Derbi klasik tersaji di Etihad Stadium malam ini, Minggu, 3 Maret 2024 yang mempertemukan Mancity vs MU pada lanjutan Liga Inggris pekan ke 27.

Dalam laga krusial tersebut, The Citizen memerlukan poin penuh untuk menempel Liverpool serta menjauh dari Arsenal di posisi 3 besar.

Sementara itu, Setan Merah juga punya ambisi besar untuk mencuri poin di kandang Manchester City. Hal ini penting agar mereka dapat mempertahankan ada lolos ke Liga Champions musim depan.

Saat ini, Manchester United berada di posisi 6 klasemen berdasarkan rilis resmi laman Premier League. Sang Rival The Citizen berada di urutan ke-2 menempel Liverpool.

Review Babak Pertama Mancity vs MU: Gol Rashford dan Save Onana Bikin The Citizen Ketar-ketir

Pada babak pertama berjalan, The Citizen dan Setan Merah saling tukar serangan. Namun, sebuah gol cepat bersarang di gawang Ederson pada menit ke-8.

Sepakan Marcus Rashford mengubah skor menjadi 1-0 untuk keunggulan Manchester United. Setelah gol tersebut tercipta, Manchester City langsung mengepung lini pertahan Setan Merah.

Bahkan, The Citizen bermain setengah lapangan selama hampir babak pertama berjalan. Dominasi Manchester City tersebut belum mampu menggetarkan jala Onana yang tampil apik di bawah mistat gawang.

Tercatat beberapa penyelamatan krusial dirinya lakukan. Salah satunya pada momen "one on one" melawan Phil Foden yang akhirnya berbuah "Corner Kick".

Di sisi lain, tumpulnya lini serang The Citizen di babak pertama jadi kendala tersendiri. Erling Halaand sebagai penyerang utama gagal mengkonversi peluang emas di mulut gawang Onana selama 45 menit berjalan.

Skor 1-0 bertahan hingga turun minum untuk keunggulan Manchester United.****

1
EDITOR:
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025