Berita , D.I Yogyakarta

Hujan Deras dan Angin Kencang di Gunungkidul, Sejumlah Pohon Tumbang Timpa Rumah

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Hujan deras dan angin kencang di Gunungkidul
Hujan deras dan angin kencang di Gunungkidul mengakibatkan pohon tumang. (Foto: Instagram/updatedisini)

HARIANE - Hujan deras dan angin kencang di Gunungkidul telah terjadi pada hari ini, Sabtu 9 Maret 2024.

Bencana alam ini terjadi di sebagian wilayah yang berada di Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta sehingga berdampak terhadap sejumlah objek.

Beberapa fasilitas, bangunan serta tumbuhan mengalami kerusakan akibat becanda alam hujan deras disertai angin kencang ini.

Akibat Hujan Deras dan Angin Kencang di Gunungkidul

Relawan Kebencanaan Gunungkidul melalui akun Instagram @updatedisini telah melaporkan adanya bencana alam yang melanda wilayah Gunungkidul.

Hujan deras disertai angin kencang di wilayah gunungkidul tersebut mengakibatkan beberapa pohon tumbang menimpa rumah warga.

Nampak warga setempat mengevakuasi pohon besar yang menimpa rumah warga di Padukuhan Ngasem Kelurahan Kemadang, Kapanewon Tanjungsari.

Pohon besar ini tumbang akibat diterjang angin kencang hingga menimpa atap rumah warga, terlihat atap rumah warga alami kerusakan dengan sebagai genteng terjatuh.

Di wilayah lainnya, bencana alam ini mengakibatkan akses jalan terganggu karena adanya pohon tumbang hingga jaringan listrik yang juga terhambat karena pohon tumbang mengenai kabel.

Berikut ini sejumlah daerah yang terkena dampak hujan disertai angin kencang 9 Maret 2024:

1. RT 48 Rw 07 Putat Bleberan Playen terdampak dalam peristiwa hujan derasa disertai angin kencang.

2. Pohon Jati Menimpa rumah Bpk Jumiriyanto, Paliyan Kidul RT 28.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025
Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Rabu, 02 April 2025