Berita , Jatim

Info Nobar Indonesia VS Australia di Surabaya 10 September 2024, Begini Syarat dan Ketentuannya

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
nobar Indonesia vs Australia di Surabaya
Info nobar Indonesia vs Australia di Surabaya pada 10 September 2024. (pssi)

HARIANE – Pemerintah kota (Pemkot) menggelar acara nobar Indonesia vs Australia di Surabaya pada Selasa, 10 September 2024.

Seperti yang diketahui, laga kali ini merupakan lanjutan dari Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Indonesia dan Australia yang tergabung dalam Grup C, akan bertanding si Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta pukul 19.00 WIB.

Syarat dan Ketentuan Nobar Indonesia VS Australia di Surabaya

Antusiasme masyarakat Indonesia terhadap laga Timnas Garuda vs Australia bisa terlihat dari sold outnya tiket di GBK.

Tak sedikit suporter yang harus menelan kekecewaan lantaran tak bisa menyaksikan langsung performa timnas pada Round 3 Asia Qualification untuk Piala Dunia 2026.

Seakan tak mau melewatkan momen tersebut, Pemkot Surabaya pun menggelar acara nobar bagi warga sekitar yang tak bisa nonton langsung di GBK.

Berdasarkan unggahan Instagram @surabaya, lokasi nobar Indonesia vs Australia di Surabaya Expo Center alias eks Taman Remaja.

Berikut adalah beberapa syarat dan ketentuan yang harus diketahui sebelum ikut nobar Timnas di Surabaya :

1.       Open gate pukul 18.00 WIB.

2.       Agar suasana nobar lebih meriah, masyarakat dihimbau mengenakan jersey atau atribut Timnas Indonesia.

3.       Pemerintah Surabaya telah menyediakan lahan parkir di sekitar lokasi nobar. Untuk itu, masyarakat dilarang parkir sembarangan supaya tidak menjadi target kejahatan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB
Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Jumat, 17 Januari 2025 18:42 WIB
Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Jumat, 17 Januari 2025 16:55 WIB
Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Jumat, 17 Januari 2025 15:54 WIB
Program MBG Sleman Dilaksanakan di 3 Sekolah, Diharapkan Disusul Sekolah Lain

Program MBG Sleman Dilaksanakan di 3 Sekolah, Diharapkan Disusul Sekolah Lain

Jumat, 17 Januari 2025 14:54 WIB