Berita , Jatim

Jadwal Baru Gempita Kemerdekaan Kediri 2022: Ndarboy Genk Batal Tampil, Denny Caknan dan Happy Asmara Bakal Didatangkan

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Jadwal Baru Gempita Kemerdekaan Kediri 2022: Ndarboy Genk Batal Tampil, Denny Caknan dan Happy Asmara Bakal Didatangkan
Jadwal Baru Gempita Kemerdekaan Kediri 2022: Ndarboy Genk Batal Tampil, Denny Caknan dan Happy Asmara Bakal Didatangkan
HARIANE - Jadwal baru Gempita Kemerdekaan Kediri 2022 telah dirilis. Dimana ada perubahan acara dan tambahan kegiatan lain yang bakal diadakan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kediri untuk memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia ke-77.
Salah satu perubahan yang tidak ada di jadwal baru Gempita Kemerdekaan Kediri 2022 adalah tidak adanya nama Ndarboy Genk di dalamnya. Padahal sebelumnya, Ndarboy akan didatangkan untuk menghibur masyarakat Kediri pada Selasa, 16 Agustus 2022.
Dilansir dari unggahan akun Instagram @pehkediri, mengumumkan bahwa panitia Gempita Kemerdekaan tidak bisa menghadirkan Ndarboy Genk pada jadwal baru Gempita kemerdekaan Kediri 2022.
"Info Rescedule!!
Dengan berat hati panitia menyampaikan permohonan maaf yang sebesar-besarnya kepada warga Kabupaten Kediri. Karena satu dan lain hal, Panitia belum bisa menghadirkan Ndarboy Genk untuk menghibur Konco Ndarboy Genk (Koboy) Indonesia di SLG yang seharusnya akan terlaksana pada 16 Agustus 2022.
Nantikan Kejutan, Gebyar Gempita Kemerdekaan Pada 19 Agustus 2022.
#pehkediri," tulis caption akun Instagram @pehkediri.
BACA JUGA : Jadwal Gempita Kemerdekaan Kediri 2022 yang Diadakan Pemkab Kediri, Ada Pengajian Hingga Festival Vespa yang Gratis

Jadwal Baru Gempita Kemerdekaan Kediri 2022

Meski Pemkab Kediri gagal mendatangkan Ndarboy Genk untuk menghibur kaum sadboy di Kediri. Nyatanya ada banyak kejutan menarik yang dihadirkan untuk memeriahkan Hari Kemerdekaan Indonesia ke-77 di kawasan Simpang Lima Gumul (SLG), Kediri.
Lebih jelasnya, berikut ini jadwal baru Gempita Kemerdekaan Kediri 2022:

1. FGD Budayawan

jadwal baru Gempita Kemerdekaan Kediri 2022.
Ada FGD bersama budayawan bertemakan Ke Diri Menuju Jatining Diri dalam jadwal baru Gempita Kemerdekaan Kediri 2022. (Foto: Instagram/dhitopramono)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Seorang Lansia di Kulon Progo Jadi Korban Tabrak Lari

Seorang Lansia di Kulon Progo Jadi Korban Tabrak Lari

Jumat, 09 Mei 2025
Dua Kementerian Berkolaborasi Dukung Pengembangan Wisata Kulon Progo

Dua Kementerian Berkolaborasi Dukung Pengembangan Wisata Kulon Progo

Jumat, 09 Mei 2025
Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Jumat, 09 Mei 2025
Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Jumat, 09 Mei 2025
Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Jumat, 09 Mei 2025
Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Jumat, 09 Mei 2025
Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat, 09 Mei 2025
Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Jumat, 09 Mei 2025
Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Jumat, 09 Mei 2025
Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Jumat, 09 Mei 2025