Berita , Kesehatan

Jadwal BPJS Kesehatan Keliling Sragen Agustus 2023

profile picture Ira Wiji Lestari
Ira Wiji Lestari
Jadwal BPJS Kesehatan keliling Sragen Agusutus 2023. (Ilustrasi: Freepik/KamranAydinov).
Jadwal BPJS Kesehatan keliling Sragen Agusutus 2023. (Ilustrasi: Freepik/KamranAydinov).

HARIANE - BPJS (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial) Kabupaten Sragen melakukan pemaksimalan upaya pelayanan dengan cara memberikan pelayanan BPJS Kesehatan keliling atau Mobile Custeomer Service (MSC).

Dilansir dari Instagram @kominfo.sragen, jadwal BPJS Kesehatan Sragen Agustus 2023 yaitu berlokasi di halaman Kantor Kecamatan Gesi, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah.

Jadwal BPJS Kesehatan keliling Sragen pada bulan Agustus 2023. (Foto: Instagram/@kominfo.sragen).

Kegiatan penyelenggaraan pelayanan keliling oleh BPJS Kesehatan di Kabupaten Sragen mulai dari tanggal 7 Agustus kemarin, hingga tangga 14, tanggal 21, dan berakhir pada tanggal 28 Agustus 2023. Semua layanan akan dimulai pukul 08.30 sampai 12.00 WIB selama tanggal-tanggal tersebut.

Pelayanan keliling BPJS Kesehatan Kabupaten Sragen tersebut dilakukan guna mempermudah masyarakarat yang ingin melakukan pendaftaran baru BPJS Kesehatan.

Selain itu, masyarakat pengguna BPJS Kesehatan yang ingin melakukan perubahan data pada BPJS Kesehatannya bisa datang langsung kelokasi.

Pelayanan keliling BPJS Kesehatan itu bisa juga untuk mengadukan keluhan, dan informasi lanjutan mengenai BPJS Kesehatan yang sekirannya masyarakat masih kebingungan atau mengalami kendala.

Pengoptimalan Perlindungan Jaminan Kesehatan Masyarakat Sesuai Keputusan Menteri Desa

Dilansir dari Kementerian Pertahanan (Kemenhan), Keputusan Menteri Desa No. 8 Tahun 2022 tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2023, yakni pendaftaran masyarakat dalam kepesertaan JKN adalahan kewenangan desa yang diputuskan dalam musyawarah desa.

Aturan yang berlaku yaitu dana desa bisa dimanfaatkan untuk mengoptimalkan perlindungan jaminan kesehatan bagi warganya, lewat pendaftaran kepesertaan JKN. Bagi masyarakat yang mampu secara ekonomi disarankan mendaftar kepesertaan secara mandiri.

Dengan adanya layanan keliling BPJS Kesehatan yang diselenggarakan oleh pihak pemerintahan Kabupaten Sragen itu diharapkan mempermudah masyarakat Sragen yang mengalami kesulitan saat pergi ke Kantor Layanan BPJS Kesehatan dikarenakan lokasi nya jauh dari kota. ****

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 29 April 2024, Melanda ULP Berikut

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 29 April 2024, Melanda ULP Berikut

Senin, 29 April 2024 04:54 WIB
UNY Akan Kembangkan Kalurahan Guwosari Usai Gelar Bakti Sosial Dies Natalis ke-60

UNY Akan Kembangkan Kalurahan Guwosari Usai Gelar Bakti Sosial Dies Natalis ke-60

Senin, 29 April 2024 01:56 WIB
Gelar Razia Kos Mesum di Jepara, Polisi Amankan 6 Orang

Gelar Razia Kos Mesum di Jepara, Polisi Amankan 6 Orang

Senin, 29 April 2024 01:44 WIB
Ramalan Zodiak Senin 29 April 2024 Lengkap, Aries Merasa Nyaman dengan Orang yang ...

Ramalan Zodiak Senin 29 April 2024 Lengkap, Aries Merasa Nyaman dengan Orang yang ...

Minggu, 28 April 2024 21:39 WIB
Keluarga Tolak Otopsi, Jasad Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel Diterbangkan ke ...

Keluarga Tolak Otopsi, Jasad Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel Diterbangkan ke ...

Minggu, 28 April 2024 21:03 WIB
Semakin Kokoh di Puncak Klasemen, Laga BTR vs AE MPL ID S13 Disapu ...

Semakin Kokoh di Puncak Klasemen, Laga BTR vs AE MPL ID S13 Disapu ...

Minggu, 28 April 2024 20:15 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs AE MPL ID S13, Tim Robot Curi Poin Perdana ...

Hasil Pertandingan BTR vs AE MPL ID S13, Tim Robot Curi Poin Perdana ...

Minggu, 28 April 2024 20:11 WIB
Usaha Nicholas Saputra dan Putri Marino Sembuh dari Kehilangan di Film The Architecture ...

Usaha Nicholas Saputra dan Putri Marino Sembuh dari Kehilangan di Film The Architecture ...

Minggu, 28 April 2024 19:40 WIB
Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini

Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini

Minggu, 28 April 2024 18:36 WIB
Digelar di Gelanggang Sultan Agung Bantul, 198 Kuda Adu Cepat di Kejurnas Piala ...

Digelar di Gelanggang Sultan Agung Bantul, 198 Kuda Adu Cepat di Kejurnas Piala ...

Minggu, 28 April 2024 18:35 WIB