D.I Yogyakarta

Jadwal Keroncong Plesiran 5 Agustus 2023, Simak Denah Lokasi Hingga Line Up-nya di Sini

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Keroncong Plesiran 5 Agustus 2023
Penampilan musik Keroncong Plesiran 5 Agustus 2023. (Foto: Instagram/@keroncongplesiran)

HARIANE - Permainan musik Keroncong Plesiran 5 Agustus 2023 di Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta tinggal menghitung hari.

Keroncong Plesiran, sesuai namanya merupakan sebuah pertunjukan musik keroncong yang telah diadakan setiap tahunnya, dan pada tahun ini akan diselenggarakan Volume ke-7 nya.

Event ini digelar dengan konsep pertunjukan orkestra musik keroncong yang berada di kawasan destinasi wisata dan berupa panggung terbuka.

Pergelaran musik Keroncong Plesiran juga memadukan lantunan musik keroncong dengan suasana plesir di daerah wisata Jogja.

Event musik keroncong bergengsi digelar oleh Simphony Kerontjong Moeda dengan dukungan dari Dinas Pariwisata DIY dan masuk ke dalam kalender Karisma Event Nusantara oleh Kemendikbud RI.

Seperti yang dilansir dari laman resmi visitingjogja.jogjaprov.go.id, Simphony Kerontjong Moeda merupakan komunitas musik Keroncong yang anggotanya di dominasi oleh musikus muda.

Jadwal dan Lokasi Keroncong Plesiran 5 Agustus 2023

Event musik Keroncong Plesiran Vol. 7 ini dijadwalkan akan diselenggarakan di Asram Edupark, Kab. Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta pada Sabtu, 5 Agustus 2023 dimulai sore hari.

Para pengunjung yang akan ke Asram Edupark, terdapat beberapa alternatif yang dapat dipilih dengan keberangkatan dari Stasiun Tugu.

Dikutip dari akun Instagram @keroncongplesiran, beberapa rute yang bisa ditempuh dapat dilihat pada denah di bawah.

Keroncong Plesiran 5 Agustus 2023
Rute dari Stasiun Tugu ke Asram Edupark. (Foto: Instagram/@keroncongplesiran)

Deretan Line Up Keroncong Plesiran Vol. 7

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB