Berita , Olahraga

Jadwal Lengkap Formula E Jakarta 3-4 Juni 2023, Lucas di Grassi Merasa Antusias

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Jadwal lengkap Formula E Jakarta
Jadwal lengkap Formula E Jakarta 2023 digelar pada 3-4 Juni. (Foto: FIA Formula E)

HARIANE - Jadwal lengkap Formula E Jakarta pada Sabtu, 3 Juni 2023 akan dimulai dengan sesi latihan bebas kedua.

Setelah sesi latihan bebas kedua selesai, kemudian akan dilanjutkan dengan babak kualifikasi E-Prix Jakarta.

Terkait dengan ini, salah satu pembalap yang bertanding dalam ajang ini dari Mahindra Racing, Lucas di Grassi pun merasa antusias untuk berlaga.

Jadwal Lengkap Formula E Jakarta 3-4 Juni 2023

Sebagaimana dilansir dari laman FIA Formula E, rangkaian acara dari ajang iternasional ini telah dimulai sejak Jumat, 2 Juni 2023.

Dalam hari pertama tersebut dilakukan sesi latihan bebas pertama pada pukul 15:25 – 16:15 WIB bagi para pembalap yang akan bertanding di laga ini.

Sementara untuk hari kedua yang bertepatan pada hari ini, akan dimulai dengan sesi latihan bebas kedua. Berikut jadwal lengkapnya.

Sabtu, 03 Juni 2023

Jakarta E-Prix FP2 pukul 08:05 – 08:55 WIB

Kualifikasi E-Prix Jakarta pukul 10:40 – 11:55 WIB

Race Round 1 pukul 15.03 WIB

Minggu, 04 Juni 2023

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Jumat, 09 Mei 2025
Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Jumat, 09 Mei 2025
Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Jumat, 09 Mei 2025
Duh! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul, Pelaku Diduga ...

Duh! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul, Pelaku Diduga ...

Jumat, 09 Mei 2025
Berkas Lengkap, Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Diserahkan ke Pengadilan

Berkas Lengkap, Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Diserahkan ke Pengadilan

Jumat, 09 Mei 2025
Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 10 Mei 2025, Cek Disini

Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 10 Mei 2025, Cek Disini

Jumat, 09 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 9 Mei 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 9 Mei 2025, Naik atau Turun?

Jumat, 09 Mei 2025
Mantap! Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 9 Mei 2025 Makin Meroket

Mantap! Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 9 Mei 2025 Makin Meroket

Jumat, 09 Mei 2025
Tercepat ! 10 Kalurahan di Gunungkidul Telah Lunas PBB-P2, Mana Saja ?

Tercepat ! 10 Kalurahan di Gunungkidul Telah Lunas PBB-P2, Mana Saja ?

Kamis, 08 Mei 2025
Optimalisasi Pendapatan Daerah Melalui Pajak Daerah, Bupati Endah: Jangan Ada Yang Diselewengkan

Optimalisasi Pendapatan Daerah Melalui Pajak Daerah, Bupati Endah: Jangan Ada Yang Diselewengkan

Kamis, 08 Mei 2025