Berita

Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 25 Juni 2024, Wilayah Bantar Gebang Akan Terdampak

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
jadwal pemadaman listrik Bekasi
Jadwal pemadaman listrik Bekasi 25 Juni 2024 melanda 1 ULP. (Ilustrasi: Freepik/evening_tao)

HARIANE - Masyarakat Bekasi dihimbau melakukan antisipasi sehubungan dengan diumumkannya jadwal pemadaman listrik Bekasi tanggal 25 Juni 2024.

Pemadaman listrik sementara ini akan diberlakukan sebagaimana dengan adanya kegiatan pemeliharaan jaringan listrik.

Aktivitas pemutusan arus listrik sementara ini akan terjadi selama tiga jam dimulai dari pagi hingga siang dan melanda sebagian wilayah di ULP Bantar Gebang.

Lokasi Pemadaman Listrik Bekasi 25 Juni 2024

Upaya pemutusan rangkaian arus listrik sementara ini dikarenakan adanya kegiatan pemeliharaan jaringan listrik.

Oleh sebab itu, jaringan listrik setempat akan terganggu sehingga perlunya pemadaman listrik terlebih dahulu agar kegiatan dapat berjalan dengan aman.

Terdapat himbauan dari petugas PLN terkait beberapa hal yang harus diperhatikan oleh masyarakat, diantaranya sebagai berikut:

1. Jangan mendirikan bangunan, tiang antena atau baliho dekat dengan jaringan listrik (jarak aman 3M dari jaringan listrik).

2.  Jangan bermain layang-layang di bawah atau dekat dengan jaringan listrik.

3. Jangan menebang pohon sembarangan yang berdekatan dengan jaringan listrik tanpa berkonsultasi dengan petugas.

4. Jangan melemparkan benda ke jaringan listrik.

Humas PLN UP3 Bekasi telah menyampaikan jadwal pemadaman listrik Bekasi untuk hari Selasa, 25 Juni 2024 melalui Instastory di Instagramnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Sebanyak 141 Wisatawan Pantai Gunungkidul Jadi Korban Sengatan Ubur-ubur Dalam Sepekan Terakhir

Sebanyak 141 Wisatawan Pantai Gunungkidul Jadi Korban Sengatan Ubur-ubur Dalam Sepekan Terakhir

Senin, 01 Juli 2024 22:09 WIB
Pemkot Yogya Komitmen Melestarikan dan Mengembangkan melalui Lokakarya Penulisan Aksara Jawa

Pemkot Yogya Komitmen Melestarikan dan Mengembangkan melalui Lokakarya Penulisan Aksara Jawa

Senin, 01 Juli 2024 22:07 WIB
Masuki Kemarau, Warga di Gunungkidul Mulai Beli Air Bersih Hingga Keluar Daerah

Masuki Kemarau, Warga di Gunungkidul Mulai Beli Air Bersih Hingga Keluar Daerah

Senin, 01 Juli 2024 18:07 WIB
Sederet Fakta Meninggalnya Atlet Bulu Tangkis Asal China, Zhang Zhi Jie

Sederet Fakta Meninggalnya Atlet Bulu Tangkis Asal China, Zhang Zhi Jie

Senin, 01 Juli 2024 17:29 WIB
Pebulu Tangkis China Meninggal, Panitia Berencana Surati BWF agar Aturan Tim Medis Bisa ...

Pebulu Tangkis China Meninggal, Panitia Berencana Surati BWF agar Aturan Tim Medis Bisa ...

Senin, 01 Juli 2024 16:11 WIB
Tim Medis Ungkap Penyebab Meninggalnya Atlit Zhang Zhi Jie Akibat Henti Jantung Mendadak

Tim Medis Ungkap Penyebab Meninggalnya Atlit Zhang Zhi Jie Akibat Henti Jantung Mendadak

Senin, 01 Juli 2024 15:49 WIB
Tim Medis Dinilai Lambat Saat Zhang Zhi Jie Kolaps di Lapangan, Begini Keterangan ...

Tim Medis Dinilai Lambat Saat Zhang Zhi Jie Kolaps di Lapangan, Begini Keterangan ...

Senin, 01 Juli 2024 15:48 WIB
Atlet Bulutangkis Asal China Meninggal Dunia Saat Pertandingan, Begini Penjelasan Kronologi Lengkapnya

Atlet Bulutangkis Asal China Meninggal Dunia Saat Pertandingan, Begini Penjelasan Kronologi Lengkapnya

Senin, 01 Juli 2024 15:08 WIB
66 Ribu Lebih Jamaah Haji Pulang, Langsung Dicek Kesehatannya Begitu Tiba di Indonesia

66 Ribu Lebih Jamaah Haji Pulang, Langsung Dicek Kesehatannya Begitu Tiba di Indonesia

Senin, 01 Juli 2024 15:06 WIB
Pesepeda di Gunungkidul Tewas Usai Tertabrak Motor

Pesepeda di Gunungkidul Tewas Usai Tertabrak Motor

Senin, 01 Juli 2024 15:05 WIB