Berita

Jadwal SIM Keliling Kota Bekasi September 2024, Terdapat Perubahan Lokasi

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
jadwal SIM keliling Kota Bekasi September 2024
Jadwal SIM keliling Kota Bekasi September 2024 hadir dengan lokasi baru. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Terdapat perubahan lokasi pada jadwal SIM keliling Kota Bekasi September 2024 yang telah diunggah oleh Satlantas Kota Bekasi.

Jadwal tersebut telah dilaksanakan mulai hari Senin, tanggal 2 September 2024, dimana pelayanan akan dilaksanakan setiap Senin sampai Sabtu di enam titik lokasi yang berbeda setiap minggu.

Diinformasikan kepada warga Kota Bekasi yang ingin memperpanjang Surat Izin Mengemudi nya, berikut jadwal serta ketentuan yang harus diperhatikan.

Lokasi SIM Keliling Kota Bekasi September 2024 Beserta Ketentuannya

Satlantas Kota Bekasi telah menginformasikan terkait jadwal SIM keliling di Kota Bekasi di bulan ke sembilan tahun 2024.

Pelayanan SIM keliling tersebut akan diberlakukan selama satu bulan penuh, yaitu selama bulan September 2024.

Hal ini tentunya akan memudahkan masyarakat untuk melakukan perpanjangan SIM karena dapat memilih jarak terdekat dari rumah masing-masing tanpa perlu ke pusat.

Bagi masyarakat Kota Bekasi yang ingin memperpanjang SIM-nya, perhatikan jadwal lengkap beserta lokasi pelaksanaannya, sebagai berikut:

1. Senin

Pukul 08.00 s.d 10.00 WIB di MCD Harapan Indah.

2. Selasa

Pukul  08.00 s.d 10.00 WIB di Pizza Hut Komsen Jatiasih

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Senin, 28 April 2025
Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Senin, 28 April 2025
Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025