Berita , Olahraga

Juventus Disanksi UEFA Denda €20 Juta, Fiorentina Gantikan Si Nyonya Tua

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Juventus Disanksi UEFA
Juventus disanksi UEFA tampil di kompetisi Eropa musim depan. (Foto: Twitter/Juventusfc)

HARIANE - Raksasa Italia, Juventus disanksi UEFA untuk tampil di kompetisi Eropa selama 1 tahun karena aturan Financial Fair Play(FFP).

Si Nyonya Tua juga didenda senilai 20 juta Euro, namun 10 juta Euro ditangguhkan sampai ada kejanggalan dalam laporan keuangan tahunan.

Juventus menerima hukuman tersebut dan tidak mengajukan banding, sementara Conference League musim depan digantikan Fiorentina.

Juventus Disanksi UEFA, Conference League Diganti Fiorentina

Massimiliano Allegri, pelatih Juventus. (Foto:twitter/Juventusfc)

UEFA resmi mengeluarkan sanksi untuk Juventus setelah mendapati klub raksasa Italia tersebut melanggar regulasi UEFA mengenai aturan Financial Fair Play (FFP).

Berdasarkan warta Fabrizio Romano, menyatakan bahwa sanksi tersebut yakni berupa larangan bermain di kompetisi Eropa selama 1 musim yang artinya bahwa pada musim depan Juventus tidak akan tampil di Conference League.

Juventus sejatinya akan tampil di kasta ketiga kompetisi Eropa tersebut setelah pada musim lalu finish di urutan ke 7 Liga Italia.

Namun atas pelanggaran yang terjadi maka Juventus disanksi UEFA dan kemungkinan besar tidak akan mengikuti Conference League.

Sementara itu Fiorentina yang pada musim lalu berada di urutan ke 8 Seri A, kemungkinan besar akan menggantikan Juventus bermain di Conference League musim depan.

Sebelumnya diketahui bahwa Conference League merupakan kompetisi kasta ketiga Eropa, yang kelasnya di bawah Liga Champions dan Liga Europa.

Selain dilarang tampil di Conference League musim depan, Juventus juga didenda senilai 20 juta Euro dengan 10 juta Euronya ditangguhkan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB