Gaya Hidup , Kesehatan , Artikel

5 Kandungan Skincare yang Dapat Menghidrasi Kulit Wajah Agar Wajah Tidak Kering Saat Puasa

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
5 Kandungan Skincare yang Dapat Menghidrasi Kulit Wajah Agar Wajah Tidak Kering Saat Puasa
5 Kandungan Skincare yang Dapat Menghidrasi Kulit Wajah Agar Wajah Tidak Kering Saat Puasa
4. Petroleum Jelly
Petroleum jelly sebenarnya adalah bahan dari permunian minyak bumi dengan cara menghilangkan beberapa zat sehingga warna dan baunya tidak lagi menyengat.
Petroleum jelly senbenarnya bukanlah bahan yang akan melembabkan kulit secara langsung, melainkan sebagai lapisan ekstra yang dapat melindungi kulit.
5. Lactic Acid
Lactic acid sebenarnya adalah salah satu anggota dari kandungan AHA (alpha hydroxy acids) yang mememiliki fungsi sebagai mengeksfoliasi wajah.
Eksfoliasi wajah adalah adalah salah satu tahap pengelupasan sel kulit mati yang dalah tahapannya akan membuat kulit menjadi kering dan dehidrasi. Namun, lactic acid memiliki manfaat ekstra yaitu dapat menjaga kelembaban kulit yang tidak terdapat pada kandungan AHA lainnya.
BACA JUGA : 5 Kesalahan Saat Berbuka Puasa Ramadan yang Patut Dihindari Agar Tubuh Selalu Sehat
Kelima kandungan skincare tersebut adalah bahan yang dapat menghidrasi wajah disaat kulit wajah membutuhkan hidrasi lebih karena puasa. Kekurangan kandungan air saat puasa akan menimbulkan permasalahan kulit yang lebih serius jika tidak dirawat dengan benar.
Kandungan skincare yang dapat menghidrasi kulit wajah harus tetap diperhatikan oleh para pengguna skincare yang memiliki alergi terhadap bahan tertentu.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB