Berita , Gaya Hidup

Update Kasus KDRT Lesti Kejora, Rizky Billar Dipanggil Kepolisian

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Update Kasus KDRT Lesti Kejora, Rizky Billar Dipanggil Kepolisian
Update Kasus KDRT Lesti Kejora, Rizky Billar Dipanggil Kepolisian
HARIANE-Berita terkait kasus KDRT Lesti Kejora hingga kini masih menjadi perbincangan masyarakat.
Lantaran banyaknya fans Leslar, yang membuat kasus KDRT Lesti Kejora hingga kini masih menjadi topik pembicaraan masyarakat baik secara langsung maupun melalui media sosial.
Berdasarkan informasi yang beredar, kasus KDRT Lesti Kejora oleh suaminya yakni Rizky Billar dibenarkan oleh pihak kepolisian pada Kamis 29 September 2022.

Lantas bagaimana perkembangan kasus KDRT Lesti Kejora oleh Rizky Billar?

Kasus KDRT Lesti Kejora
Kasus KDRT Lesti Kejora, keterangan dari Kombes Pol Endra Zulpan. (Foto YouTube/Intens Investigasi)
Dilansir dari Intens Investigasi pada unggahan live streaming 4 Oktober 2022, kasus KDRT Lesti Kejora hingga kini sudah dalam proses pemeriksaan terhadap saksi serta permintaan keterangan dari pihak terlapor yakni Rizki Billar.
BACA JUGA :
Buntut Video Prank KDRT, Baim Wong dan Paula Dilaporkan ke Polisi oleh Sosok Ini
Menurut keterangan dari Kombes Pol Endra Zulpan pada live streaming wawancara, mengenai kasus KDRT oleh Rizky Billar terhadap Lesti Kejora akan dilakukan permintaan keterangan terhadap dua saksi lain.
Dimana sudah ada dua saksi yaitu ketua RT dan Karyawan Leslar Manajemen yang dimintai keterangan. Kini pihak kepolisian juga akan memintai keterangan dari dua saksi lain yaitu seorang asisten rumah tangga dan juga satpam.
Selain itu, pihak kepolisian juga sudah mengamankan beberapa barang bukti pendukung lainnya, yaitu CCTV rumah Lesti Kejora dan Rizky Billar.
Pemanggilan pihak terlapor yakni Rizky Billar akan dilakukan pada Kamis, 6 Oktober 2022 untuk pemeriksaan dan dimintai keterangan lebih lanjut.
Hari berikutnya yakni 7 Oktober 2022, dua saksi lain yakni seorang asisten rumah tangga dan seorang satpam juga akan dipanggil untuk dimintai keterangan lebih lanjut.

Bagaimana hasil visum Lest Kejora?

Kasus KDRT Lesti Kejora
Perkemabangan kasus KDRT Lesti Kejora. (Foto: Instagram/lestykejora)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025