Berita , Headline

Kasus Tragedi Kanjuruhan Naik Penyidikan, Polri : Tinggal Tunggu Siapa Tersangkanya

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Kasus Tragedi Kanjuruhan Naik Penyidikan, Polri : Tinggal Tunggu Siapa Tersangkanya
Kasus Tragedi Kanjuruhan Naik Penyidikan, Polri : Tinggal Tunggu Siapa Tersangkanya
Sementara itu tim Labfor Polri memeriksa 6 titik lokasi CCTV yang ada di Stadion Kanjuruhan, yaitu di pintu 3, 9, 10, 11, 12 dan 13.
Selain memeriksa CCTV, tim Labfor juga akan melakukan pemeriksaan tetesan darah yang ada di pintu 11, 12 dan 13 di laboratorium.
tragedi Arema FC vs Persebaya
(Foto: Twitter/@TogiSihombing4)
Sedangkan Itsus dan Itwasum Polri bertugas untuk menganalisa dan mengevaluasi hasil pemeriksaan yang dilakukan oleh Irsus pada tingkat Polres.
Dimana hasil evaluasi dan analisa tersebut akan digunakan sebagai bahan pemeiksaan pada tingkat Polda.
Dengan berbagai investigasi yang dilakukan di lapangan maupun pihak terkait, serta telah naiknya status kasus tragedi di Kanjuruhan menjadi penyidikan, tentu Polri tinggal menetapkan siapa tersangkanya.
BACA JUGA : Terkait Tragedi Kanjuruhan, Menko PMK Minta Aremania Menahan Diri Sambil Menangis
Sayangnya hingga saat ini baik Kapolri maupun Mahfud MD selaku Ketua Tim Gabungan Independen Pencari Fakta tragedi Kanjuruhan belum mengungkapkan siapa tersangkanya.
Untuk itu, hingga Polri mengumumkan siapa tersangka di balik tragedi Kanjuruhan, Menko PMK memohon kepada Aremania untuk menahan diri.
Demikian info terbaru terkait kasus tragedi Kanjuruhan yang kini statusnya naik dari penyelidikan menjadi penyidikan. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB