Berita , Jabar , Artikel , Pilihan Editor

Kawanan Begal yang Beraksi di Dekat Tugu Pancakarsa Bogor Berhasil Diringkus Polisi, Salah Satunya Masih di Bawah Umur

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Kawanan Begal yang Beraksi di Dekat Tugu Pancakarsa Bogor Berhasil Diringkus Polisi, Salah Satunya Masih di Bawah Umur
kawanan begal yang beraksi di dekat Tugu Pancakarsa pada 21 Maret 2022 berhasil diringkus polisi. (Ilustrasi: Pixabay/Kindel Media)
Dalam video tersebut terlihat bahwa sebanyak tujuh orang pria mendatangi dua orang tukang ojek yang sedang menunggu penumpang di dekat Tugu Pancakarsa Bogor.
Mereka (pelaku) tersebut dengan tiba-tiba menyerang tukang ojek tersebut dengan menggunakan senjata tajam, kemudian membawa kabur sepeda motor milik korban.
Akibat peristiwa tersebut, seorang korban mengalami luka parah akibat bacokan senjata tajam pelaku. Peristiwa tersebut terekam kamera CCTV yang kemudian menjadi viral di media sosial.
Berdasarkan dari keterangan dalam konferensi pers tersebut, diketahui bahwa kini petugas kepolisian telah mengembalikan sepeda motor milik korban yang hingga kini masih dalam tahap pemulihan.
Adapun tukang ojek yang menjadi korban begal tersebut mengucapkan terima kasih kepada pihak kepolisian yang telah mengembalikan sepeda motor miliknya.
“Beribu-ribu terima kasih kepada petugas, yang lama-lama mungkin capek lelah. Saya ucapkan beribu nuhun atas kembalinya motor saya karena ini tanggungan buat keluarga saya,” ucapnya.
Demikian informasi mengenai kawanan begal yang beraksi di dekat Tugu Pancakarsa Bogor pada 21 Maret 2022 yang lalu kini telah berhasil diringkus oleh pihak kepolisian. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Heboh Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Begini Penjelasan Kementerian Kesehatan

Heboh Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Begini Penjelasan Kementerian Kesehatan

Senin, 06 Mei 2024 22:31 WIB
Sampaikan Permintaan Maaf, Dosen UPN Jogja Akui Lecehkan Mahasiswi

Sampaikan Permintaan Maaf, Dosen UPN Jogja Akui Lecehkan Mahasiswi

Senin, 06 Mei 2024 22:06 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 7 Mei 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 7 Mei 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Senin, 06 Mei 2024 21:35 WIB
Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 6-11

Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 6-11

Senin, 06 Mei 2024 20:55 WIB
Demam Berdarah di Gunungkidul Tembus 600 Kasus, 2 Anak Meninggal Dunia

Demam Berdarah di Gunungkidul Tembus 600 Kasus, 2 Anak Meninggal Dunia

Senin, 06 Mei 2024 20:44 WIB
Hari Kelulusan, Polisi Pantau Konvoi Pelajar di Pantai Nglolang Gunungkidul

Hari Kelulusan, Polisi Pantau Konvoi Pelajar di Pantai Nglolang Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 19:26 WIB
Peringati HUT ke-108 Kabupaten Sleman, Dinas Pariwisata Akan Luncurkan Buku dan Perangko

Peringati HUT ke-108 Kabupaten Sleman, Dinas Pariwisata Akan Luncurkan Buku dan Perangko

Senin, 06 Mei 2024 19:22 WIB
Sampah dari Sleman Dibuang Ke Gunungkidul Ternyata untuk Reklamasi Tambang Ilegal

Sampah dari Sleman Dibuang Ke Gunungkidul Ternyata untuk Reklamasi Tambang Ilegal

Senin, 06 Mei 2024 18:21 WIB
Pemkot Yogyakarta Hapuskan Denda dan Beri Pengurangan Pokok Tunggakan PBB Guna Meningkatkan PAD

Pemkot Yogyakarta Hapuskan Denda dan Beri Pengurangan Pokok Tunggakan PBB Guna Meningkatkan PAD

Senin, 06 Mei 2024 18:09 WIB
Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 17:05 WIB